PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPETENSI TERHADAP KESELAMATAN KESEHATAN KERJA (K3) PEGAWAI LABORATORIUM BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI PADANG DENGAN SAFETY BEHAVIOR SEBAGAI VARIABEL MEDIASI

Bambang, Hermanto (2023) PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPETENSI TERHADAP KESELAMATAN KESEHATAN KERJA (K3) PEGAWAI LABORATORIUM BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI PADANG DENGAN SAFETY BEHAVIOR SEBAGAI VARIABEL MEDIASI. Masters thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (cover dan abstra)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (190kB)
[img] Text (Bab I (pendahuluan))
Bab I (pendahuluan).pdf - Published Version

Download (254kB)
[img] Text (Bab akhir (penutup dan kesimpulan))
Bab Akhir (penutup dan kesimpulan).pdf - Published Version

Download (160kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (311kB)
[img] Text (Full Text)
Full Text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPETENSI TERHADAP KESELAMATAN KESEHATAN KERJA (K3) PEGAWAI LABORATORIUM BALAI BESAR PENGAWAN OBAT DAN MAKANAN DI PADANG DENGAN SAFETY BEHAVIOR SEBAGAI VARIABEL MEDIASI Bambang Hermanto Laura Syahrul, Yulihasri ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi, lingkungan kerja dan kompetensi terhadap keselamatan dan kesehatan kerja (K3) pegawai laboratorium Balai Besar POM di Padang dengan safety behavior sebagai variabel mediasi. Sampel dari penelitian ini adalah seluruh pegawai laboratorium sebanyak 60 responden. Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dan analisis kuantitatif Structural Equation Model (SEM) denganan software Partial Least Square (PLS). Selain itu, juga dilakukan uji hipotesis dan uji efek mediasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya organisasi dan lingkungan kerja berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap keselamatan dan kesehatan kerja, kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keselamatan dan kesehatan kerja, budaya organisasi berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap safety behavior, lingkungan kerja dan kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap safety behavior, safety behavior berpengaruh positif dan signifikan terhadap keselamatan dan kesehatan kerja, safety behavior tidak dapat memediasi pengaruh budaya organisasi terhadap keselamatan dan kesehatan kerja, safety behavior dapat memediasi pengaruh lingkungan kerja terhadap keselamatan dan kesehatan kerja, dan safety behavior dapat memediasi pengaruh kompetensi terhadap keselamatan dan kesehatan kerja pegawai laboratorium. Kata Kunci: Budaya organisasi, Lingkungan kerja, Kompetensi, Keselamatan dan kesehatan kerja, Pegawai, Safety behavior THE INFLUENCE OF ORGANIZATIONAL CULTURE, WORK ENVIRONMENT AND COMPETENCE ON OCCUPATIONAL HEALTH SAFETY (OSH) LABORATORY EMPLOYEES PROVINCIAL OFFICE OF INDONESIA FDA IN PADANG WITH SAFETY BEHAVIOR AS A MEDIATION VARIABLE Bambang Hermanto Laura Syahrul, Yulihasri ABSTRACT This study aims to determine the effect of organizational culture, work environment and competence on occupational safety and health (OSH) for laboratory employees at Indonesia FDA in Padang with safety behavior as a mediating variable. The sample of this research is all laboratory employees as many as 60 respondents. This study used descriptive analysis and quantitative analysis of the Structural Equation Model (SEM) with Partial Least Square (PLS) software. In addition, hypothesis testing and mediation effect tests were also carried out. The results showed that organizational culture and work environment had a positive and insignificant effect on occupational safety and health, competence had a positive and significant effect on occupational safety and health, organizational culture had a positive and insignificant effect on safety behavior, work environment and competence had a positive and significant effect on safety behavior, safety behavior has a positive and significant effect on occupational safety and health, safety behavior cannot mediate the influence of organizational culture on occupational safety and health, safety behavior can mediate the influence of the work environment on occupational safety and health, and safety behavior can mediate the influence of competence on the safety and health of laboratory personnel. Keywords: Organizational culture, work environment, competence, occupational safety and health, employees, safety behavior

Item Type: Thesis (Masters)
Primary Supervisor: 1. Dr. Laura Syahrul, SE, MBA 2. Dr. Yulihasri, SE, MBA
Uncontrolled Keywords: Budaya organisasi, Lingkungan kerja, Kompetensi, Keselamatan dan kesehatan kerja, Pegawai, Safety behavior
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Pascasarjana (S2)
Depositing User: Unand Magister Manajemen
Date Deposited: 13 Sep 2023 07:55
Last Modified: 13 Sep 2023 07:55
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/213806

Actions (login required)

View Item View Item