YANDA, AFRINON PUTRA (2016) PENGARUH PRODUK WISATA, DESTINATION IMAGE, DAN WORD OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG (SURVEI PADA PENGUNJUNG DESA WISATA RANTIH SAWAHLUNTO). Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.
|
Text (abstrak)
ABSTRAK SKRIPSI (watermark).pdf - Published Version Download (127kB) | Preview |
|
|
Text (bab I)
BAB I.pdf - Published Version Download (318kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 5)
BAB V.pdf - Published Version Download (135kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (261kB) | Preview |
|
Text (SKRIPSI FULL TEXT)
SKRIPSI LENGKAP.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh produk wisata, destination image, dan word of mouth terhadap keputusan berkunjung. Penelitian ini adalah uji hipotesis dengan menggunakan data primer yang berasal dari 125 responden pada pengunjung desa wisata Rantih Sawahlunto. Data dikumpulkan melalui penyebaran kuisioner dengan menggunakan analisis regresi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa produk wisata dan destination image tidak berpengaruh terhadap keputusan berkunjung dan word of mouth berpengaruh terhadap keputusan berkunjung ke desa wisata Rantih. Hal ini karena pengunjung desa wisata Rantih tidak mempertimbangkan produk wisata dan destination image sebagai pertimbangan utama atau penilaian utama untuk mengambil keputusan berkunjung. Namun word of mouth berperan utama sebagai pengambilan keputusan berkunjung oleh pengunjung. Kata Kunci : Produk wisata, Destination Image, Word of Mouth, Desa Wisata Rantih
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Manajemen |
Depositing User: | S1 Manajemen Fakultas Ekonomi |
Date Deposited: | 01 Nov 2016 03:14 |
Last Modified: | 01 Nov 2016 03:14 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/18640 |
Actions (login required)
View Item |