Kemiskinan Masyarakat Jepang dalam Tanpen Hakumei Karya Dazai Osamu

Bayu, Susilo (2022) Kemiskinan Masyarakat Jepang dalam Tanpen Hakumei Karya Dazai Osamu. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (102kB)
[img] Text (BAB I Pendahuluan)
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (637kB)
[img] Text (BAB IV Penutup)
BAB IV PENUTUP.pdf - Published Version

Download (199kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (221kB)
[img] Text (Full Skripsi)
Full Skripsi.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

KEMISKINAN MASYARAKAT JEPANG DALAM TANPEN HAKUMEI KARYA DAZAI OSAMU Oleh : Bayu Susilo ABSTRAK Penelitian ini mengusung topik mengenai kemiskinan pada masyarakat Jepang yang digambarkan dalam tanpen Hakumei karya Dazai Osamu. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori pendekatan sosiologi sastra dari Wellek dan Warren, beserta konsep ke-lima aspek kemiskinan sesuai dengan teori Robert Chambers. Aspek tersebut memiliki keterkaitan satu sama lain yaitu kemelaratan (poverty), ketidakmampuan (powerless), liabilitas dalam menghadapi kedaruratan (state of emergency), ketidakmandirian (dependency) dan keterkucilan (isolation). Metode penelitian yang digunakan untuk penelitian ini adalah metode kualitatif. Penelitian ini berakhir pada kesimpulan bahwa tanpen Hakumei karya Dazai Osamu secara keseluruhan menggambarkan tentang permasalahan sosial berupa kemiskinan masyarakat Jepang pada masa Perang Dunia II yang memiliki kesamaan dengan lima aspek kemiskinan oleh Chambers. Gambaran realitas kemelaratan (kemiskinan) dan berbagai permasalahan sosial yang ada dalam tanpen Hakumei karya Dazai Osamu adalah sebuah gambaran nyata pada realitas kemiskinan masyarakat Negara Jepang yang terjadi pada periode Perang Dunia II. Kata kunci : Kemiskinan, Perang Dunia II, Sosiologi Sastra, Hakumei

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: D History General and Old World > D History (General) > D501 World War I
D History General and Old World > D History (General) > D731 World War II
H Social Sciences > HM Sociology
L Education > LG Individual institutions (Asia. Africa)
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Jepang
Depositing User: s1 sastra jepang
Date Deposited: 02 Jan 2023 03:52
Last Modified: 02 Jan 2023 03:52
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/121553

Actions (login required)

View Item View Item