relation: http://scholar.unand.ac.id/462039/ title: Analisis Pelaksanaan Pembangunan Gedung Dinas Perhubungan (Ex. Disprindag) Kota Jambi creator: Putra, Ade Nurohman subject: TA Engineering (General). Civil engineering (General) description: Pembangunan gedung dinas perhubungan kota jambi dilaksanakan terbagi menjadi 2 (Dua) tahap pelaksanaan. Tahap 1 (Satu) pekerjaan struktur dengan dana Rp. 3.979.580.000 yang dilaksanakan oleh CV. Bumi Pasundan pada tahun 2022 dan tahap 2 (Dua) pekerjaan arsitektur dengan dana Rp. 2.283.941.000 yang dilaksanakan oleh CV. Trio R Jaya Abadi pada tahun 2023. Total anggaran sebesar Rp. 6.263.521.000,- (Enam Milyar Dua Ratus Enam Puluh Tiga Juta Lima Ratus Dua Puluh Satu Ribu Rupiah). Konsultan supervisi pembangunan ini CV. Zuro Consultant. Pembangunan gedung dinas perhubungan ini agar setiap UPTD (Unit Pelaksana Teknis Dinas) dinas perhubungan dapat melaksanakan prinsip-prinsip koordinasi, integrasi, sinkronisasi dan simplikasi baik dalam lingkungan dinas maupun dengan instansi lain yang terkait, serta dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. Hasil dari analisis menginformasikan pelaksanaan pekerjaan pembangunan sesuai dengan perencanaan. Kata kunci : Gedung, Struktur, Arsitektur date: 2024-02-05 type: Thesis type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: http://scholar.unand.ac.id/462039/7/COVER%20DAN%20ABSTRAK.pdf format: text language: id identifier: http://scholar.unand.ac.id/462039/2/BAB%201.pdf format: text language: id identifier: http://scholar.unand.ac.id/462039/4/PENUTUP.pdf format: text language: id identifier: http://scholar.unand.ac.id/462039/5/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf format: text language: id identifier: http://scholar.unand.ac.id/462039/6/FULL%20TEXT%20LAPORAN%20TEKNIK.pdf identifier: Putra, Ade Nurohman (2024) Analisis Pelaksanaan Pembangunan Gedung Dinas Perhubungan (Ex. Disprindag) Kota Jambi. Masters thesis, SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS ANDALAS.