PENGARUH SONIKASI DAN PEMBERIAN GAMBIR TERHADAP SIFAT TARIK POLIMER SERAT NATA DECOCO (NDC)

Roby, Mahendra (2021) PENGARUH SONIKASI DAN PEMBERIAN GAMBIR TERHADAP SIFAT TARIK POLIMER SERAT NATA DECOCO (NDC). Pengaruh Tingkat Pencampuran Tepung Sukun dan Tepung Sagu Terhadap Mutu Nugget Jamur Tiram Putih. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (156kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (70kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf - Published Version

Download (37kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (102kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full Text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Pengembangan material biopolimer yang berasal dari alam dan ramah terhadap lingkungan terus dilakukan, salah satunya penggunaan serat nata decoco yang memiliki 98% serat sululosa sebagai penyusun utama material polimer. Nata decoco memiliki keunggulan dimana merupakan serat alam yang dapat terurai pada lingkungan, namun sifat mekanik pada nata decoco masih rendah sehingga diperlukan beberapa perlakuan tambahan guna meningkatkan sifat mekanik yang lebih baik dari nata decoco. Pada penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh variasi waktu ultrasonik pada serat nata decoco yang ditambahkan ekstrak gambir dengan yang tidak di tambahkan ekstrak gambir terhadap kekuatan tarik dari film serat nata decoco yang dihasilkan. Penelitian ini penting untuk dilakukan guna meningkatkan nilai dari film serat nata decoco, sehingga dapat menjadi acuan untuk pengembangan penelitian maupun produksi produk bioplastik yang menggunakan bahan utama dari serat nata decoco. Hasil dari penelitian ini menunjukan terjadi peningkatan kekuatan tarik film serat nata de coco pada saat diberikan perlakuan ultrasonik, hal ini membuktikan bahwa proses ultrasonik membantu terbentuknya ikatan hydrogen bonding pada serat nata decoco yang mengakibatkan peningkatan pada kekuatan tarik film, namun pada serat nata decoco yang ditambahkan ekstrak gambir saat diberikan perlakuan ultrasonik mengakibatkan sifat dari film yang dihasilkan menjadi getas. Kata Kunci : Nata decoco, Ekstrak Gambir, Ultrasonik, Hydrogen Bonding

Item Type: Article
Primary Supervisor: Prof. Dr. –Ing. Hairul Abral
Uncontrolled Keywords: Nata decoco, Ekstrak Gambir, Ultrasonik, Hydrogen Bonding
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Mesin
Depositing User: s1 teknik mesin
Date Deposited: 08 Feb 2022 08:01
Last Modified: 08 Feb 2022 08:01
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/99047

Actions (login required)

View Item View Item