PROTOTIPE SINGLE CHAMBER SMFC MENGGUNAKAN TANAH HITAM, TANAH HITAM DENGAN TOMAT DAN TANAH HITAM DENGAN KULIT JERUK

Robil, Desherianto (2021) PROTOTIPE SINGLE CHAMBER SMFC MENGGUNAKAN TANAH HITAM, TANAH HITAM DENGAN TOMAT DAN TANAH HITAM DENGAN KULIT JERUK. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
Cover+Abstrak.pdf - Published Version

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab I Pendahuluan)
Bab I.pdf - Published Version

Download (118kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab V Penutup)
Bab V.pdf - Published Version

Download (67kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (129kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
TA - Watermark 2.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Sumber energi terbarukan adalah sumber energi alternatif pengganti energi fosil. Penelitian ini memanfaatkan sumber energi terbarukan yaitu microbial fuel cell. Salah satu jenis dari microbial fuel cell yaitu soil microbial fuel cell. Beberapa penelitian yang telah dilakukan pada metode soil microbial fuel cell yaitu menggunakan tanah sedimen seperti tanah pada rawa atau sungai. Pada prototipe kali ini peneliti memilih tanah hitam dengan penggunaan buah yang bersifat asam untuk membuktikan apakah tanah hitam (humus) juga dapat digunakan sebagai media pada sistem soil microbial fuel cell. Sistem yang digunakan pada penelitian kali ini yaitu sistem satu bejana. Hasil percobaan pada prototipe single chamber soil microbial fuel cell menggunakan tanah hitam dengan campuran kulit jeruk mendapatkan hasil keluaran tertinggi dengan hasil tegangan tanpa beban sebesar 583 mV dan untuk kondisi berbeban dihasilkan tegangan 60 mV dan arus 0,31 mA, kemudian diikuti oleh prototipe single chamber soil microbial fuel cell menggunakan tanah hitam dengan campuran tomat dengan keluaran yang didapatkan yaitu tegangan tanpa beban sebesar 485 mV dan untuk kondisi berbeban dihasilkan tegangan 49 mV dan arus 0,19 mA dan yang terakhir yaitu prototipe single chamber soil microbial fuel cell menggunakan tanah hitam tanpa campuran dengan keluaran yang didapatkan yaitu tegangan tanpa beban sebesar 274 mV dan untuk kondisi berbeban dihasilkan tegangan 35,7 mV dan arus 0,17 mA.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > Elektro
Depositing User: S1 Teknik Elektro
Date Deposited: 13 Dec 2021 04:05
Last Modified: 13 Dec 2021 04:05
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/96125

Actions (login required)

View Item View Item