Ikhlas, Ikhlas (2021) Komodifikasi Wisata Adat Studi Kasus : Kampung Sarugo Jorong Sungai Dadok Nagari Koto Tinggi Kacamatan Gunuang Omeh Kabupaten Limapuluhkota. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.
|
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version Download (122kB) | Preview |
|
|
Text (Pendahuluan)
BAB I.pdf - Published Version Download (256kB) | Preview |
|
|
Text (Penutup)
BAB V.pdf - Published Version Download (109kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (162kB) | Preview |
|
Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full Draft.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini mendeskripsikan dan mengidentifikasi wisata adat kampung sarugo jorong sungai dadok nagari koto tinggi kabupaten limapuluhkota sebagai daerah destinasi tujuan wisata adat yang menjadi salah satu smart branding kabupaten limapuluhkota. Penelitian ini bertujuan menjelaskan bagaimana wisata adat kampung sarugo dikemas dan di komodifikasi agar dapat menjadi nilai jual sebagai peningkatan ekonomi masyarakat selain perkebunan dan persawahan di Jorong Sungai dadok. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan Teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dokumentasi serta studi kepustakaaan. Penelitian dilakukan secara langsung ke lapangan dengan mendatangi pelaku wisata adat, yakni Pokdarwis, niniak mamak kampung sarugo sebagai informan kunci kemudia masyarakat sebagai informan biasa. Dari hasil penelitian menunjukan bahwa ada upaya menggali kembali tradisi dan adat istiadat untuk menjadi salah satu bagian yang akan diperkenalkan menjadi bagian kebudayaan Jorong Sungai Dadok dengan sedikit memodrenitaskan lebiasaan dan tradisi tradisonal. Pelaku wisata adat kampung sarugo saling bahu membahu dalam meningkatkan kemampuan mereka akan keterbatasan guna dapat mengembangkan wisata adat kampung sarugo menjadi kampung yang mandiri, relijius, dan menjunjung tinggi adat dan istiadat Minangkabau.pelaku wisata adat kampung sarugo juga didampingi oleh fakultas pariwisata universitas Muhammadiyah dalam pengembangannya dan memberikan pelatihan secara berhatap kepada pkdarwis kampung sarugo agar dapat memaksimalkan potensi yang ada pada Jorong Sungai Dadok. Kata Kunci : Wisata Adat, Kampung Sarugo, Komodifikasi
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Antropologi |
Depositing User: | s1 antropologi sosial |
Date Deposited: | 02 Dec 2021 04:52 |
Last Modified: | 02 Dec 2021 04:52 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/96043 |
Actions (login required)
View Item |