AKSI KEMANUSIAAN KOMITE NASIONAL UNTUK RAKYAT PALESTINA (KNRP) SUMATERA BARAT TERHADAP WILAYAH PALESTINA PADA TAHUN 2012

MUHAMMAD, SYUKUR (2015) AKSI KEMANUSIAAN KOMITE NASIONAL UNTUK RAKYAT PALESTINA (KNRP) SUMATERA BARAT TERHADAP WILAYAH PALESTINA PADA TAHUN 2012. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (skripsi full text)
201501290847th_skripsi syukur.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

onflik yang terjadi antara Palestina dengan Israel merupakan konflik yang berkepanjangan bahkan sampai saat ini konflik tersebut masih terus terjadi. Konflik tersebut terjadi karena wilayah Palestina diambil alih oleh Israel dengan melakukan pembangunan pemukiman dengan proses evakuasi dan substitusi yaitu mengosongkan wilayah dan mengganti penduduknya dengan Bangsa Yahudi yang dilakukan dengan cara kekerasan serta pembunuhan terhadap penduduk Palestina.1 Asosiasi Hak Asasi Manusia (HAM) Israel B‟Tselem mendata terjadinya kekerasan yang dilakukan Zionis Israel terhadap penduduk Palestina. Data korban kekerasan secara keseluruhan dari tahun 2000-2005 mencapai 45.474 jiwa. Sekitar 344 tentara Palestina dan 31 tim medis terbunuh. Lebih tragis lagi adalah penduduk sipil yang terbunuh mencapai 3.474 jiwa. Tidak kurang dari 42.000 orang mengalami luka-luka, juga lebih dari 65.864 rumah warga mengalami kehancuran. Korban kebanyakan dari warga sipi l yang berjumlah lebih dari 51%. 2

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: J Political Science > JZ International relations
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional
Depositing User: Mr Zainal Abidin
Date Deposited: 18 May 2016 01:40
Last Modified: 18 May 2016 01:40
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/8950

Actions (login required)

View Item View Item