Faktor-Faktor yang mempengaruhi Pengeluaran Kesehatan per Kapita di Indonesia

Gebrela, Bilova (2016) Faktor-Faktor yang mempengaruhi Pengeluaran Kesehatan per Kapita di Indonesia. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
abstrak.pdf - Published Version

Download (54kB) | Preview
[img]
Preview
Text (bab 1)
bab 1.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview
[img]
Preview
Text (bab 6)
bab 6.pdf - Published Version

Download (37kB) | Preview
[img]
Preview
Text (daftar pustaka)
daftar pustaka.pdf - Published Version

Download (41kB) | Preview
[img] Text (skripsi full text)
skripsi fullllllll-fixed.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menganalisa faktor-faktor yang mempengaruhi pengeluaran kesehatan per kapita di Indonesia, dan faktor yang dianalisis dalam studi ini adalah GDP per kapita, persentase penduduk berusia muda (0-14 tahun), persentase masyarakat yang memiliki akses sanitasi, dan persentase konsumsi tembakau per kapita. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder berbentuk time series dari tahun 1994-2014, sedangkan alat analisa adalah regresi linier berganda dengan pendekatan Ordinary Least Square (OLS). Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan positif dan signifikan antara GDP per kapita dan akses sanitasi dengan pengeluaran kesehatan per kapita. Variabel persentase konsumsi tembakau memiliki hubungan negatif dan signifikan terhadap pengeluaran kesehatan per kapita di Indonesia. Sementara itu variabel persentase penduduk berusia muda (0-14 tahun) pengaruhnya tidak signifikan terhadap pengeluaran kesehatan per kapita di Indonesia.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: s1 ekonomi pembagunan
Date Deposited: 18 May 2016 05:07
Last Modified: 18 May 2016 05:07
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/8813

Actions (login required)

View Item View Item