HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PERILAKU KEBIASAAN CUCI TANGAN PAKAI SABUN(CTPS) SISWA SD N 48 KURANJI DI MASA PANDEMI COVID-19

Wulandari, Astagina (2021) HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PERILAKU KEBIASAAN CUCI TANGAN PAKAI SABUN(CTPS) SISWA SD N 48 KURANJI DI MASA PANDEMI COVID-19. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover And Abstark)
Cover And Abstrak Wulandari Astagina.pdf - Published Version

Download (220kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan .pdf - Published Version

Download (270kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 5 Penutup)
Penutup .pdf - Published Version

Download (131kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka Wulandari .pdf - Published Version

Download (247kB) | Preview
[img] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
Full Skripsi .pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Anak sekolah merupakan generasi penerus bangsa yang perlu dijaga dan ditingkatkan serta dilindungi kesehatannya. Masalah kesehatan umum yang terjadi pada anak usia sekolah salah satunya adalah masalah cuci tangan pakai sabun (CTPS) pada masa pandemi. Perilaku cuci tangan pakai sabun yang tidak benar akan mengakibatkan meningkatnya kasus COVID-19. Perilaku tidak terlepas dari pengetahuan dan sikap individu dalam kebiasaan cuci tangan pakai sabun pada masa pandemi COVID-19.Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap dengan periaku kebiasaan cuci tangan pakai sabun (CTPS) pada siswa SD N 48 Kuranji di masa pandemi COVID-19. Desain penelitian ini adalah cross sectional. Jumlah sampel dalam penelitian adalah 114 orang dengan menggunakan teknik cluster random sampling. Alat pengumpulan data menggunakan Kuesioner pengetahuan,sikap dan perilaku cuci tangan pakai sabun di masa pandemi COVID-19. Hasil Penelitian menunjukkan sebanyak 95,6% responden memiliki pengetahuan yang cukup terhadap kebiasan cuci tangan pakai sabun, 95,6 % responden memiliki sikap positif terhadap kebiasaan cuci tangan pakai sabun, dan 93,9% responden memiliki perilaku baik terdapat cuci tangan pakai sabun. Hasil uji chi – square didapatkan ada hubungan antara pengetahuan dengan perilaku kebiasaan cuci tangan pakai sabun (p=0,000) dan ada hubungan antara sikap dengan perilaku kebiasan cuci tangan pakai sabun (p=0,000). Disarankan bagi siswa SD N 48 Kuranji agar tetap melakukan cuci tangan pakai sabun di masa pandemi Covid- 19.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Moh Jamil, S.Kp, M.Biomed
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan Sikap dan Perilaku, CTPS, Anak Sekolah Dasar
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Depositing User: Program S1 Keperawatan
Date Deposited: 27 Sep 2021 06:16
Last Modified: 27 Sep 2021 06:16
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/84029

Actions (login required)

View Item View Item