Penerapan E-voting Dalam Pemilihan Wali Nagari Di Kamang Hilia Kecamatan Kamang Magek Kabupaten Agam Tahun 2017

Fery, Anggara (2021) Penerapan E-voting Dalam Pemilihan Wali Nagari Di Kamang Hilia Kecamatan Kamang Magek Kabupaten Agam Tahun 2017. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (207kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I Pendahuluan)
BAB I.pdf - Published Version

Download (816kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB VI Penutup (Kesimpulan dan Saran))
BAB VI Penutup.pdf - Published Version

Download (197kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (325kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Fulltext.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Penerapan e-voting dalam Pemilihan wali nagari di Nagari Kamang Hilia Kecamatan Kamang Magek Kabupaten Agam. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya Pemilihan wali nagari yang menggunakan perangkat elektronik (e-voting) di Kabupaten Agam. Pemerintah Kabupaten Agam pada tahun 2017 melaksanakan Pemilihan wali nagari berbasis elektronik disebut dengan e-voting yang dilaksanakan di 28 nagari. Salah satu fenomena yang menarik adalah penghargaan yang diterima oleh Nagari Kamang Hilia meskipun tingkat partisipasi bukan yang tertinggi Nagari Kamang Hilia berhasil menjadi nagari terbaik dalam pelaksanaan Pemilihan wali nagari secara e-voting, hal ini menjadikan peneliti tertarik untuk melihat bagaimana penerapan e-voting pada Pemilihan wali nagari Kamang Hilia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan jenis dan tipe studi kasus. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara dan dokumentasi. Menguji keabsahan data yang di dapat di lapangan menggunakan teknik triangulasi sumber. Pemilihan informan dilakukan dengan teknik purposive sampling. Penelitian ini menggunakan Konsep e-voting Crannor dan Cytron yang menggunakan empat desain utama e-voting yaitu: Accuracy, Privacy, Invulnerability, Verifiability dan tiga desain tambahan yaitu: Convenience, Flexibility, Mobility. Hasil dari penelitian ini menjelaskan dan menggambarkan penerapan e-voting dalam Pilwana di Nagari Kamang Hilia. Adapun penerapan e-voting dalam Pilwana Nagari Kamang Hiilia tahun 2017 sudah dilaksanakan secara maksimal, meskipun ada beberapa kendala. Seperti sudah terpenuhinya indikator Accuracy yang mana daftar pemilih tetap sesuai dengan hasil perolehan suara, Privacy yang sudah menjamin kerahasiaan suara pemilih, Invulnerability dimana dapat mencegah dan mendeteksi pemilih ganda dan Verifiability yang menjamin bahwa hasil perolehan suara terverifikasi dengan baik, akan tetapi pada desain tambahan masih belum maksimal yaitu Convenience dimana masih terdapat pemilih yang belum mengerti cara memilih dengan e-voting, Flexibility yang mana belum maskimalnya penggunaan tombol braile bagi pemilih disabilitas dan pada indikator Moblity tidak terpenuhi karena metode yang dipakai tidak bersifat jarak jauh atau tidak menggunakan internet. Keakuratan DPT dan sumber daya manusia juga menjadi faktor penting dalam penerapan e-voting pada Pilwana Kamang Hilia. Kata kunci: E-voting, Pemilihan Wali Nagari, Nagari Kamang Hilia, Penerapan E-voting

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik
Depositing User: s1 Ilmu politik
Date Deposited: 18 May 2021 06:51
Last Modified: 18 May 2021 06:51
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/75275

Actions (login required)

View Item View Item