RUDINI, RUDINI (2013) ANALISIS FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETIMPANGAN PENDAPATAN ANTAR KABUPATEN / KOTA PEMEKARAN DI SUMATERA BARAT. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.
Text (SKRIPSI)
401.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (605kB) |
Abstract
Sejak disahkannya UU nomor 22 tahun 1999 tentang otonomi daerah. Hingga saat ini sudah ada lima kabupaten / kota yang terbentuk di Sumbar. Namun dari lima kabupaten / kota tersebut tidak satu pun yang terlepas dari masalah dalam memajukan daerahnya. Adapun kendala yang harus diselasaikan oleh daerah yaitu bagaimana meningkatkan pertumbuhan ekonomi daerahnya dan mengurangi ketimpangan pendapatan, sehingga kesejahteraan masyarakat dapat meningkat. Dalam tulisan ini disajikan tentang penyebab ketimpangan pendapatan yang terjadi didaerah pemekaran khususnya diderah sumbar. Berdasarkan hasil estimasi tersebut bahwa variable jumlah penduduk berpengaruh positif dan signifikan terhadap ketimpangan pendapatan antar kabupaten pemekaran di Sumatera Barat. Sedangkan variabel PDRB berpengaruh negative dan signifikan, dan pengeluaran pemerintah berpengaruh positif terhadap ketimpangan pendapatan antar kabupaten pemekaran di Sumtera Barat. Kata kunci : ketimpangan, jumlah penduduk, PDRB, pengeluaran pemerintah
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | Yth Vebi Dwi Putra |
Date Deposited: | 04 May 2016 03:15 |
Last Modified: | 04 May 2016 03:15 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/7440 |
Actions (login required)
View Item |