Pengelolaan Ekonomi Rumah Tangga Miskin Pekerja Kandang (Studi Kasus di Nagari Sariak Laweh Kec. Akabiluru Kab. 50 Kota)

Nesa, Salsabila Yuma (2021) Pengelolaan Ekonomi Rumah Tangga Miskin Pekerja Kandang (Studi Kasus di Nagari Sariak Laweh Kec. Akabiluru Kab. 50 Kota). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
cover.pdf - Published Version

Download (311kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (260kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 4)
BAB IV.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (228kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
SKRIPSI Nesa.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penyebab utama kemiskinan adalah serba kekurangan dalam aspek ekonomi. Namun cara mengelola yang tidak benar juga bisa menyebabkan kemiskinan. Sebagian besar penduduk Indonesia hidup dibawah garis kemiskinan, dimana tingkatan pendapatan yang ditetapkan sebagai kecukupan dalam memenuhi pokok, seperti sandang, pangan, papan. Kemiskinan merupakan konsep tentang masalah individu atau kelompok itu tidak mampu mencukupi kemakmuran ekonomi yang dianggap sebagai kebutuhan minimal dari standar hidup tertentu. Tujuan penelitian ini adalah (1) Mendeskripsikan pengelolaan uang bagi keluarga miskin anak kandang yang bekerja di kandang ayam (2) Melihat Hambatan anak kandang dalam mengelola keuangan dalam rumah tangga. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif dengan tipe deskriptif. Informan penelitian dipilih dengan menggunakan teknik purposive sampling dan dalam pengumpulan data digunakan teknik observasi, wawancara mendalam dan studi dokumentasi. Teori yang digunakan adalah teori fungsionalisme struktural yang dipelopori oleh Robert K. Merton. Dalam penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa pengelolaan uang bagi keluarga miskin anak kandang yang bekerja di kandang ayam antara lain: Pendapatan anak kandang, dimana adanya fasilitas tambahan. Lalu sistem pengelolaan dimana membelanjakan uang dalam rumah tangga sesuai skala prioritas, yang diutamakan adalah kebutuhan primer dan kebutuhan sekunder. Lalu tabungan rumah tangga. Sedangkan hambatan anak kandang dalam mengelola keuangan dalam rumah tangga adalah kurangnya kesadaran dalam pengelolaan keuangan, perilaku boros dan terlilit utang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr. Indraddin, S.sos, M.Si
Uncontrolled Keywords: Pengelolaan Ekonomi, Rumah Tangga Miskin, Pekerja Kandang
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi
Depositing User: s1 sosiologi sosiologi
Date Deposited: 08 Feb 2021 07:57
Last Modified: 08 Feb 2021 07:57
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/70367

Actions (login required)

View Item View Item