AHMAD, BADAWI NASUTION (2016) PENGARUH PENGGUNAAN AMPAS KELAPA FERMENTASI DALAM RANSUM ITIK LOKAL PERIODE GROWER TERHADAP KONSUMSI, PERTAMBAHAN BOBOT BADAN DAN KONVERSI RANSUM. Diploma thesis, Universitas Andalas.
![]() |
Text (Skripsi Full Text)
201409151515th_skripsi lengkap.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (265kB) |
Abstract
kelapa Fermentasi (AKF) dalam ransum itik periode grower terhadap konsumsi, pertambahan bobot badan dan konversi ransum. Rancangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan yaitu A : pakan kontrol ; B : 7% AKF; C : 14% AKF, dan D : 21 % AKF dalam ransum dan sebagai kelompok (5 ulangan pemberian pakan pada itik). Hasil penelitian menunjukan bahwa pemberian ampas kelapa fermentasi (AKF) tidak berpengaruh nyata ( P > 0,05) terhadap konsumsi, pertambahan bobot badan dan konversi. Pemberian ampas kelapa fermentasi (AKF) sampai 21% dalam ransum itik periode grower memberikan pengaruh yang sama . Kata kunci : Fermentasi, itik, Ferporma.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > SF Animal culture |
Divisions: | Fakultas Peternakan |
Depositing User: | Mr Beni Adriyassin |
Date Deposited: | 30 Apr 2016 08:42 |
Last Modified: | 30 Apr 2016 08:42 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/6439 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |