ANALISIS ONOMATOPE(GITAIGO) DALAMDRAMA TELEVISI KAMEN RIDERW SERIAL 1-10 (KAJIAN PRAGMATIK)

FIRMAN, FIRMAN (2012) ANALISIS ONOMATOPE(GITAIGO) DALAMDRAMA TELEVISI KAMEN RIDERW SERIAL 1-10 (KAJIAN PRAGMATIK). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Skripsi Fulltext)
1145.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (629kB)

Abstract

Semantik adalah cabang ilmu linguistik yang membahas makna dalam artian sebenarnya, sedangkan pramatik adalah cabang ilmu linguistik yang membahas makna dalam artian tidak sebenarnya, dikarenakan penelitian mengkaji gitaigo dari segi makna tidak sebenarnya maka teori yang diakai adalah teori pragmatik. Makna pragmatik adalah makna yang dipengaruhi oleh situasi atau keadaan konteks tuturan. Satu kata mempunya banyak artian dalam pikiran lawan tutur. Contohnya dalam bahasa Indonesia. 1. Kamu pintar sekali! Dalam pikiran lawan tutur, kata tersebut mengandung arti sebenarnya yaitu memuji lawan tutur. Arti pragmatik jika titinjau bisa bermakna ganda, antara memuji, menjelekkan dan menganggap lawan tutur. Hal ini disebabkan kita tidak tahu situasi atau keadaan penutur dengan lawan tuturannya. 4 Kaitannya dengan gitaigo dimana terjadi perubahan makna sebenarnya. Contoh, 2. Zokuzoku. Mengigil karena kedinginan. 3. Kanojyou wa subarashi. Zokuzoku surune. Cewek itu luar biasa. Benarbenar mendebarkan. Maknanya berubah dari mengigil karena kedinginan menjadi benar-benar mendebarkan. Gitaigo seringkali dianggap hanya mempunyai satu makna, padahal dalam kehidupan sehari-hari makna gitaigo dapat berubah dari makna sebenarnya. Oleh karena itu peneliti ingin mengkaji gitaigo dalam kajian pragmatik, pembahasannya dititikberatkan pada gitaigo yang ada dalam drama televisi Kamen Rider W serial 1-10. Pembahasan melalui audio visual dapat memberikan gambaran lebih jelas tentang perubahan makna gitaigo dan konteks tuturan gitaigo secara langsung.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics
P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Jepang
Depositing User: ms Meiriza Paramita
Date Deposited: 30 Apr 2016 08:06
Last Modified: 30 Apr 2016 08:06
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/6393

Actions (login required)

View Item View Item