PENDEKATAN HEALTH BELIEF MODELDALAM PENCAPAIAN IMUNISASI DASAR LENGKAP PADA BAYI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SICINCIN TAHUN 2020

Dwi, Gusti Adi Ningrum (2020) PENDEKATAN HEALTH BELIEF MODELDALAM PENCAPAIAN IMUNISASI DASAR LENGKAP PADA BAYI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SICINCIN TAHUN 2020. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
COVER DAN ABSTRAK-DWI GUSTI ADI NINGRUM-1611211017.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
BAB 1-DWI GUSTI ADI NINGRUM-1611211017.pdf - Published Version

Download (50kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 6 Kesimpulan)
BAB 6-DWI GUSTI ADI NINGRUM-1611211017.pdf - Published Version

Download (33kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA-DWI GUSTI ADI NINGRUM-1611211017.pdf - Published Version

Download (37kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
TUGAS AKHIR ILMIAH UTUH-DWI GUSTI ADI NINGRUM-1611211017-FKM.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Tujuan Pemberian imunisasi dasar lengkap di Kabupaten Padang Pariaman salah satunya Puskesmas Sicincin belum mencapai target. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendekatan Health BeliefModeldalam pencapaian imunisasi dasar lengkap pada bayi di wilayah kerja Puskesmas Sicincin.MetodeJenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan rancangan penelitian cross sectional.Variabel dependen yaitupemberian imunisasi dasar lengkap pada bayi,sedangkan variabel independen yaitu persepsi kerentanan, persepsi keparahan, persepsi manfaat, persepsi hambatan, cues to actiondan self efficacy. Penelitian ini dilakukan dari bulan Januari2020 sampai dengan April 2020. Populasi penelitian adalah seluruh ibu yang memilikibadutaberusia 12-24 bulan. Sampel sebanyak 80 orang. Sampel diambil secara conseccutive sampling. Pengolahan data menggunakan analisis univariat dan analisis bivariat dengan uji statistik Chi-Squaredengan derajat kepercayaan 95% (α=0,05).HasilPendekatan Health Belief Modeldalam pencapaian imunisasi dasar lengkap pada bayi terdapat hubungan yang bermakna yaitu persepsi kerentanan, persepsi keparahan, persepsi manfaat, persepsi hambatan, cues to actiondan self efficacy.KesimpulanImunisasi dasar belum dilakukan secara lengkap pada masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Sicincin. Faktor yang mempengaruhi pemberian imunisasi dasar yaitu persepsi kerentanan, persepsi keparahan, persepsi manfaat, persepsi hambatan, cues to actiondanself efficacy. Disarankan Puskesmas Sicincin bekerjasama dengan tokoh masyarakatuntuk meningkatkan kepercayaan ibu tentang imunisasi dengan memberikan penyuluhan secara online misalnya melalui sms, whatsapp, facebook dan lain-lain serta tokoh masyarakat memberikan contoh dengan cara membawa keluarganya terutama yang memiliki baduta untuk melakukan imunisasi dasar sehingga masyarakat menjadi tertarik untuk melakukan imunisasi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr. Syafrawati, SKM., M. Comm
Uncontrolled Keywords: imunisasi dasar lengkap, persepsi, health belief model
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RD Surgery
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Fakultas Kesehatan Masyarakat
Depositing User: s1 kesehatan masyarakat
Date Deposited: 25 Sep 2020 08:03
Last Modified: 25 Sep 2020 08:03
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/63328

Actions (login required)

View Item View Item