PENYELESAIAN MASALAH PEMROGRAMAN LINIER BILANGAN BULAT MURNI DENGAN METODE REDUKSI VARIABEL

PESTI, NOVTARIA (2016) PENYELESAIAN MASALAH PEMROGRAMAN LINIER BILANGAN BULAT MURNI DENGAN METODE REDUKSI VARIABEL. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Skripsi Full Text)
201409051250th_skripsi pesti.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (598kB)

Abstract

Pemrograman linier bilangan bulat merupakan bagian dari pemrograman linier dimana semua atau beberapa variabel keputusan berupa bilangan bulat. Pemrograman linier bilangan bulat murni adalah salah satu bentuk dari pem- rograman linier bilangan bulat. Dalam penelitian ini akan dibahas bagaimana menyelesaikan masalah pemrograman linier bilangan bulat murni dengan meng- gunakan metode reduksi variabel. Penyelesaian masalah pemrograman linier bi- langan bulat murni dengan menggunakan metode reduksi variabel menghasilkan solusi optimal dengan semua variabel keputusanya berupa bilangan bulat yang perhitungannya lebih mudah dan sederhana. Hal ini diperlihatkan melalui bebe- rapa contoh yang diberikan. Kata kunci: Kata kunci : Pemrograman Linier, Pemrograman linier bi- langan bulat, Metode reduksi variabel, solusi optimal.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Mr Beni Adriyassin
Date Deposited: 30 Apr 2016 05:26
Last Modified: 30 Apr 2016 05:26
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/6230

Actions (login required)

View Item View Item