PENGARUH LIMBAH PETERNAKAN SEBAGA MEDIA TUMBUH LARVA BSF (BLACK SOLDIER FLY TERHADAP SERAT KASAR, ABU, KALSIUM DAN FOSFOR TEPUNG MAGGOT BSF

Anisa, Aulia (2020) PENGARUH LIMBAH PETERNAKAN SEBAGA MEDIA TUMBUH LARVA BSF (BLACK SOLDIER FLY TERHADAP SERAT KASAR, ABU, KALSIUM DAN FOSFOR TEPUNG MAGGOT BSF. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (COVER DAN ABSTRAK)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (136kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf - Published Version

Download (116kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (207kB) | Preview
[img] Text (SKRIPSI FULL)
SKRIPSI FULL.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian limbah peternakan sebagai media tumbuh larva BSF ( Black Soldier Fly / Hermetia Illucens) terhadap kandungan serat kasar, abu, kalsium dan fospor tepung maggot BSF. Limbah peternakan yang digunakan ialah tepung darah, tepung jeroan ayam, tepung daging (Kontrol), dan tepung jeroan ikan yang masing- masingnya di campur dengan ampas tahu kemuadian difermentasi selama 4 hari. Penelitian ini menggunakan metode perhitunggan RAL (Rancangan Acak Lengkap) yang terdiri atas 4 perlakuan yaitu A (tepung darah 50% + ampas tahu 50 %), B (Tepung Jeroan Ayam 50 % + ampas tahu 50 %), C (Tepung Daging 50 % + ampas tahu 50 %) ,D (tepung jeroan ikan 50 % + ampas tahu 50 %) dengan empat kali pengulangan. Parameter yang diukur adalah serat kasar, abu, kalsium (Ca), dan fospor (P) tepung maggot BSF. Hasil penelitian keragaman menjukan bahwa pemberian limbah peternakan sebagai media tumbuh Larva BSF berpengaruh tidak nyata (P>0,05) terhadap kandungan serat kasar akan tetapi berpengaruh sangat nyata (P<0,01) untuk kandungan abu, kalsium (Ca) dan fospor (P). Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa pemberian kombinasi media tumbuh berupa tepung darah 50% dan ampas tahu 50% fermentasi memberikan pengaruh terbaik terhadap kandungan nutrisi maggot BSF (Hermetia illucens) dengan kandungan serat kasar 8,25%, abu 4,07%, kalsium (Ca) 0,36%, Dan Fosfor (P) 0,89%. Kata Kunci : BSF, Limbah Peternakaan, Tepung Darah, Tepung Jeroan Ayam, Tepung Daging , Tepung Jeroan Ikan

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr. Montesqrit, S.Pt, .Si
Subjects: Q Science > Q Science (General)
S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: S1 peternakan peternakan
Date Deposited: 29 Jan 2020 15:17
Last Modified: 29 Jan 2020 15:17
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/57098

Actions (login required)

View Item View Item