PENGARUH PROPRANOLOL TERHADAP KADAR TUMOR NEKROSIs FAKTOR-α, INTERLEUKIN-10, RASIO TUMOR NEKROSIs FAKTOR-α/INTERLEUKIN-10, RERATA CD4+, CD8+ PADA PENDERITA STROKE ISKEMIK AKUT

Roezwir, Azhary (2018) PENGARUH PROPRANOLOL TERHADAP KADAR TUMOR NEKROSIs FAKTOR-α, INTERLEUKIN-10, RASIO TUMOR NEKROSIs FAKTOR-α/INTERLEUKIN-10, RERATA CD4+, CD8+ PADA PENDERITA STROKE ISKEMIK AKUT. Doctoral thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (599kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
Bab 1.pdf - Published Version

Download (440kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 7)
bab 7.pdf - Published Version

Download (371kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (742kB) | Preview
[img] Text (Fulltext)
disertasi Full dr. Roezwir 56392.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Otak dan sistem imun berhubungan melalui sistem saraf simpatis, parasimpatis dan aksis HPA. Hubungan antara otak dan sistem imun diduga melalui molekul yang dikeluarkan oleh jaringan nekrotik otak. Perubahan sistem imun pada stroke iskemik dapat dilihat dengan ditemukannya limfopenia, peningkatan segera dan diikuti penurunan sitokin proinflamasi (TNF-α) dan peningkatan sitokin antiinflamasi (IL-10). Menurut penelitian yang pernah dilakukan, kondisi ini dapat diperbaiki dengan pemberian propranolol.Penelitian ini bertujuanuntuk membuktikan adanya perbedaan pemberian propranolol 2x10 mg terhadapkadar TNF-α, IL-10, rasio TNF-α/IL-10,jumlah sel CD4+, CD8+, danrasio CD4+/CD8+pada penderita stroke iskemik akut dengan limfopenia. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental dengan desain pretest-postest control group study.Sampel yang digunakan pada penelitian ini berjumlah 40 pasien stroke iskemikyang mengalami limfopenia.Penelitian dilakukan di RSUD dr. H. Abdul Moeloek, LampungsejakJuli 2016 hingga Februari 2017. Pasien dibagi menjadi 2 grup; grup stroke iskemik tanpa propranolol dan grup stroke iskemik dengan propranolol. Kadar TNF-α dan IL-10 diperiksa dengan metode ELISA.Jumlah sel CD4+ dan CD8+ diperiksa dengan metode flowcytometry. PenurunankadarTNF-α pada grup yang diberikan propranolol lebih sedikit (p=0,221). KadarIL-10 meningkat pada grup yang tidak diberikan propranolol, sementara pada grup yang diberikan propranolol terdapat penurunan (p=0,547).Rasio TNF-α/IL-10 pada grup yang tidak diberikan propranolol lebih rendah (p=0,053).Peningkatan jumlah sel CD4+ dan CD8+ lebih tinggi pada grup yang diberikan propranolol (p=0,627, p=0,383 berturut-turut).Rasio CD4+/CD8+ padagrup yang diberikan propranolol meningkat, sedangkan yang tidakdiberikanmenurun (p=0,758).

Item Type: Thesis (Doctoral)
Primary Supervisor: Prof. Dr. dr. Ellyza Nasrul, SpPK(K)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : IL-10, limfosit, propranolol, sistem imun, stroke iskemik, TNF-α
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Pascasarjana (Disertasi)
Depositing User: s3 Biomedik kedokteran
Date Deposited: 28 Jan 2020 10:46
Last Modified: 28 Jan 2020 10:49
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/56392

Actions (login required)

View Item View Item