SISTEM PENGAMANAN PINTU DENGAN PATTERN VOICE RECOGNITION MENGGUNAKAN METODE MEL FREQUENCY CEPSTRUM COEFFICIENTS DAN DYNAMIC TIME WARPING BERBASIS MIKROKONTROLER

Rizky, Nugraha Pratama (2019) SISTEM PENGAMANAN PINTU DENGAN PATTERN VOICE RECOGNITION MENGGUNAKAN METODE MEL FREQUENCY CEPSTRUM COEFFICIENTS DAN DYNAMIC TIME WARPING BERBASIS MIKROKONTROLER. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (COVER DAN ABSTRAK)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (82kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (62kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (63kB) | Preview
[img] Text (SKRIPSI)
SKRIPSI.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuat sistem pengamanan pintu dengan pattern voice recognition dengan metode mel frequency cepstrum coefficients dan dynamic time warping berbasis mikrokontroller Arduino Uno dengan menerapkan database sebagai data pengamanan pintu untuk aplikasi mobile dan arduino uno melalui modul ESP8266. Sistem ini dibuat terdiri dari sensor reed switch yang berperan membaca kondisi pintu tertutup atau terbuka, motor servo untuk menggerakkan pintu otomatis, solenoid door lock untuk melakukan penguncian pada pintu. Adapun metode mel frequency cepstrum coefficients untuk menentukan ekstrasi ciri suara dan metode dynamic time warping untuk menentukan skor pencocokan. Perangkat lain yang berperan penting yaitu server berperan sebagai database dan menjalankan file matlab untuk mencocokkan dua pola suara, mikrokontroller arduino uno sebagai pengolah data sensor dan penggerak aktuator, dan aplikasi mobile sebagai interface, perekaman suara serta pengaksesan database. Berdasarkan hasil penilitian diperoleh tingkat keberhasilan alat dalam melakukan pencocokan sebesar 90%. Pengujian terhadap pencocokan suara berupa skor diperoleh rata-rata skor untuk batasan sebesar 1000. Untuk pengujian pencocokan suara dengan beberapa keadaan yang diujikan didapat tingkat keberhasilan 80-90%. Dan untuk pengujian aplikasi mobile dan pengujian web service diperoleh tingkat keberhasilan sebesar 100%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Mohammad Hafiz Hersyah, M.T
Uncontrolled Keywords: Pintu, Pattern Voice Recognition, Aplikasi Mobile, Database Mikrokontroller Arduino
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Sistem Komputer
Depositing User: s1 sistem komputer
Date Deposited: 14 Jan 2020 11:02
Last Modified: 14 Jan 2020 11:02
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/54712

Actions (login required)

View Item View Item