SISTEM MONITORING POSISI PENDERITA DEMENSIA MENGGUNAKAN MODUL SIM808

Ilham, Akbar (2019) SISTEM MONITORING POSISI PENDERITA DEMENSIA MENGGUNAKAN MODUL SIM808. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
cover dan abstrak.pdf - Published Version

Download (82kB)
[img] Text (BAB I)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Published Version

Download (193kB)
[img] Text (BAB V)
Bab 5 Penutup.pdf - Published Version

Download (57kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (152kB)
[img] Text (Skripsi full text)
full skripsi.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini ialah untuk membantu pengasuh atau keluarga penderita demensia untuk mencegah penyebab hilangnya penderita karena perilaku wandering yang seringkali menjadi penyebab hilangnya penderita demensia. Sistem ini dirancang dengan menggunakan modul SIM808 untuk mendapatkan posisi penderita dan mengirimkan posisinya ke database, kemudian diteruskan ke aplikasi mobile. Jadi pengasuh atau penderita dapat melihat posisi penderita dan menetukan apakah penderita berada di zona aman dengan bantuan aplikasi. Selain itu, aplikasi ini juga memberikan pemberitahuan dari suara dan getar ketika penderita tereteksi diluar zona aman oleh aplikasi. Selain menggunakan aplikasi mobile, posisi penderita juga bisa didapatkan dengan mengirmkan short message system (SMS) ke nomor yang terdapat pada sistem tertanam. Yang dapat mengurangi resiko apabila tidak terdapat koneksi internet disekitar penderita.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Ratna Aisuwarya, M.Eng
Uncontrolled Keywords: Dementia, Wandering, GPS, SIM808
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Sistem Komputer
Depositing User: s1 sistem komputer
Date Deposited: 28 Oct 2019 12:33
Last Modified: 28 Oct 2019 12:33
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/53238

Actions (login required)

View Item View Item