PENGARUH COGNITIVE BEHAVIOR THERAPY TERHADAP ADIKSI GAME ONLINE PADA REMAJA DI SMP N 13 PADANG

Nia, Fitri Yanti (2019) PENGARUH COGNITIVE BEHAVIOR THERAPY TERHADAP ADIKSI GAME ONLINE PADA REMAJA DI SMP N 13 PADANG. Masters thesis, universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
Cover & Abstrak.pdf - Published Version

Download (220kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab I)
BAB 1. wt.pdf - Published Version

Download (333kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab VII)
BAB 7.wt.pdf - Published Version

Download (648kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
daftar pustaka.wt.pdf - Published Version

Download (625kB) | Preview
[img] Text (Tesis Full Text)
Tesis Full.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Abstrak Angka kejadian adiksi game online pada remaja di Indonesia yang semakin meningkat setiap tahunnya. Hal ini menimbulkan dampak pada perilaku seseorang. Salah satu upaya untuk mengubah perilaku seseorang terutama yang mengalami adiksi game online adalah dengan melakukan cognitive behavior therapy (CBT). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh cognitive behavior therapy terhadap adiksi game online pada remaja. Desain penelitian ini menggunakan Quasy Experiment Pre - Post Test With Control Group. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa SMP N 13 Padang yang mengalami adiksi game online yang berjumlah 88 dengan jumlah intervensi 44 dan kontrol 44 remaja menggunakan tehnik proportionate random sampling. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu kuesioner Game Addiction Scale For Adolescent (GASA) yang telah teruji dengan hasil uji validitas r tabel = 0,3610 dan realibilitas r = 0,909. Data yang terkumpul dianalisis dengan uji Mann-Whitney. Hasil penelitian menunjukan rata-rata adiksi game online pada kelompok intervensi sebelum diberikan CBT sebesar 64,68 dan setelah diberikan CBT sebesar 55,50 dengan p value = 0,000, artinya ada perbedaan bermakna adiksi game online antara sebelum dan setelah diberikan CBT pada kelompok intervensi sedangkan pada kelompok kontrol sebelum diberikan CBT didapatkan rata-rata skor adiksi game online yaitu 60,50 dan setelah diberikan CBT 61,00 dengan p value = 0,258, artinya tidak ada perbedaan bermakna pre test dan post test pada kelompok kontrol. Peneliti menyarankan perawat kesehatan jiwa dapat berkolaborasi bersama pihak sekolah dan dinas pendidikan untuk melakukan cognitive behavior therapy secara berkesinambungan dalam upaya mencegah adiksi game online. Kata Kunci : Adiksi, Cognitive Behavior Therapy, Game online, Remaja Daftar Pustaka : 76 (2001 - 2018)

Item Type: Thesis (Masters)
Primary Supervisor: DR. MARJOHAN, M.PD.,KONS
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Pascasarjana (Tesis)
Depositing User: s2 keperawatan keperawatan
Date Deposited: 25 Oct 2019 15:15
Last Modified: 25 Oct 2019 15:15
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/52592

Actions (login required)

View Item View Item