Misriani, Vivi (2011) Hubungan Karakteristik Peternak Dan Jumlah Ternak Yang Dipelihara Dengan Pendapatan Pada Pembibitan Sapi Potong Rakyat Di Kecamatan Bayang Kabupaten Pesisir Selatan. S1 thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Full Teks)
OK S1 Peternakan 2011 Vivi Misriani 07164005.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : "Hubungan Karakteristik Petemak (Umur, Pendidikan serta Lama pengalaman betemak) dan Jumlah temak yang dipelihara dengan Pendapatan pada Pembibitan Sapi Potong Rakyat di Kecamatan Bayang Kabupaten Pesisir Selatan". Penelitian ini menggunakan metode survey. Data yang digunakan terdiri dari data primer dan data sekunder. Jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 40 orang responden. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Analisis data menggunakan analisis korelasi rank Spearman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik petemak berada pada usia produktif, tingkat pendidikan petemak adalah SLTA sebanyak 37,5%, SLTP sebanyak 32,5% dan sisanya berpendidikan SD, lama pengalaman betemak berkisar antara 5-10 tahun sebanyak 55% dan 45% petemak memiliki pengalaman betemak diatas 10 tahun, sedangkan jumlah temak sapi yang dipelihara rata-rata 3,36 ST atau setara dengan 4 ekor temak. Jumlah pendapatan yang diperoleh oleh petemak rata-rata Rp.3.373.048,00/Tahun atau sebesar Rp.281.087,00/Bulan. Berdasarkan hasil analisis korelasi rank Spearman Pendapatan petemak berkorelasi positif terhadap umur, tingkat pendidikan, lama pengalaman betemak dan Jumlah temak yang dipelihara pada kelompok sapi Pesisir dan sapi Bali. Untuk sistim pemeliharaan intensif koefisien korelasi rank Spearman antara umur, tingkat pendidikan dan lama pengalaman betemak dengan pendapatan petemak masing-masing 0,162, 0,079, dan 0,337 sedangkan pada sistim pemeliharaan semi intensif korelasi rank Spearman masing-masing 0,042, 0,121, dan 0,091. Dan nilai korelasi rank Spearman antara jumlah temak yang dipelihara dengan pendapatan petemak untuk kelompok sapi Pesisir dan sapi Bali masing-masing 0,125, dan 0,416. Namun secara statistik tidak nyata (P > 0,05). Sedangkan koefisien korelasi rank Spearman untuk kelompok sapi Simental adalah nyata (P < 0,05).
| Item Type: | Thesis (S1) |
|---|---|
| Supervisors: | Ir. Andri, MS ; Rahmi Wati, S.Pt, MSi |
| Uncontrolled Keywords: | Karakteristik petemak, pendapatan, pembibitan sapi potong |
| Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) S Agriculture > SF Animal culture |
| Divisions: | Fakultas Peternakan > S1 Peternakan |
| Depositing User: | Suci Rahmadani PKL UIN IB 2026 |
| Date Deposited: | 09 Jan 2026 07:27 |
| Last Modified: | 09 Jan 2026 07:27 |
| URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/516574 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |

["Plugin/Screen/EPrint/Box/Plumx:title" not defined]
["Plugin/Screen/EPrint/Box/Plumx:title" not defined]