ANALISIS PENGARUH PERCEIVED ENJOYMENT, PERCEIVED VALUE, USER TRUST, DAN PROMOTIONAL STRATEGY TERHADAP PURCHASE INTENTION FOR IN-GAME ITEMS PADA GAME MODIFIKASI GTA V FIVEM ROLEPLAY. SURVEI PADA USER SERVER INDOPRIDE.ID

Fadly, Raynard Allan Muhammad (2025) ANALISIS PENGARUH PERCEIVED ENJOYMENT, PERCEIVED VALUE, USER TRUST, DAN PROMOTIONAL STRATEGY TERHADAP PURCHASE INTENTION FOR IN-GAME ITEMS PADA GAME MODIFIKASI GTA V FIVEM ROLEPLAY. SURVEI PADA USER SERVER INDOPRIDE.ID. S1 thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
COVER DAN ABSTRAK RAY.pdf - Published Version

Download (487kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1 RAY.pdf - Published Version

Download (414kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB 5 RAY.pdf - Published Version

Download (256kB)
[img] Text (Daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA RAY.pdf - Published Version

Download (257kB)
[img] Text (Skripsi full text)
FULL TEXT RAY.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Perceived Enjoyment, Perceived Value, User Trust, dan Promotional Strategy terhadap Purchase Intention for In-Game Items pada game modifikasi GTA V FiveM Roleplay, dengan studi kasus pada pemain server Indopride.id. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan analisis regresi linier berganda, menggunakan data dari 71 responden yang diperoleh melalui kuesioner daring. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keempat variabel independen berpengaruh positif dan signifikan terhadap Purchase Intention. Artinya, kesenangan bermain, nilai yang dirasakan, kepercayaan pengguna, dan strategi promosi yang efektif mampu meningkatkan niat beli pemain terhadap item dalam game. Temuan ini diharapkan dapat menjadi acuan bagi pengelola server dalam merancang strategi pemasaran dan meningkatkan pengalaman pengguna.

Item Type: Thesis (S1)
Supervisors: Dr. Ma'ruf SE, M.Bus, M.Phil
Uncontrolled Keywords: Perceived Enjoyment; Perceived Value; User Trust; Promotional Strategy; Purchase Intention; In-Game Items; GTA 5; FiveM Roleplay; Indopride.id
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: S1 Manajemen Manajemen
Date Deposited: 06 Nov 2025 04:29
Last Modified: 06 Nov 2025 04:29
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/515029

Actions (login required)

View Item View Item