Pengaruh Pemberian Beberapa Dosis Pupuk Organik Rumput Laut (Sargassum Crassifolium) Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Cabai Rawit (Capsicum Frustescens L.)

Maelsa Agusta, Irina (2013) Pengaruh Pemberian Beberapa Dosis Pupuk Organik Rumput Laut (Sargassum Crassifolium) Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Cabai Rawit (Capsicum Frustescens L.). S1 thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Skripsi Full Teks)
S1 Agroekoteknologi 2013 Irina Agusta Maelsa 0810212114 Ok-.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (12MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan dosis terbaik pupuk organik rumput laut S. crassifolium terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman cabai rawit (Capsicum frustescens L.). Percobaan ini telah dilaksanakan di Rumah Kaca Fakultas Pertanian, Universitas Andalas, Padang, dari Bulan April-Juli 2013. Rancangan yang digunakan dalam percobaan ini adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan dan 3 ulangan. Perlakuan terdiri dari A: 0 g/tan S. crassifolium, B: 75 g/tan S. crassifolium, C: 150 g/tan S. crassifolium, D: 225 g/tan S. crassifolium, E: 300 g/tan S. crassifolium. Parameter yang diamati adalah tinggi tanaman, jumlah cabang (primer, sekunder dan tersier), muncul bunga pertama, jumlah bunga, buah dan bobot buah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian pupuk S. crassifolium dosis 225 g/tan memberikan pengaruh berbeda nyata untuk meningkatkan tinggi tanaman, jumlah cabang (sekunder dan tersier), muncul bunga pertama, jumlah bunga, buah dan bobot buah.

Item Type: Thesis (S1)
Supervisors: Prof. Dr. Ir. Warnita, MP.; Nurwanita Ekasari Putri, SP., MSi.
Uncontrolled Keywords: cabai rawit, rumput laut, S. crassifolium.
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > S1 Agroekoteknologi
Depositing User: Pustakawan Marne Dardanellen
Date Deposited: 22 Oct 2025 03:16
Last Modified: 22 Oct 2025 03:16
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/512897

Actions (login required)

View Item View Item