ANALISIS PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT DAN PENYELESAIAN KREDIT MACET PADA PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH SUMATERA BARAT CABANG PEMBANTU SIMPANG HARU PADANG

Annisa, Annisa (2018) ANALISIS PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT DAN PENYELESAIAN KREDIT MACET PADA PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH SUMATERA BARAT CABANG PEMBANTU SIMPANG HARU PADANG. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img]
Preview
Text (COVER)
COVER WTRMRK.pdf - Published Version

Download (217kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (51kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V)
BAB 5.pdf - Published Version

Download (40kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (298kB) | Preview
[img] Text (Fulltext)
ANNISA 1400522035.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (995kB)

Abstract

Keadaan ekonomi yang mengalami banyak masalah yang sangat sulit untuk diselesaikan untuk itu pemerintah harus melakukan kebijakan-kebijakan untuk dapat memperbaiki kembali keadaan ekonomi. Kebijakan ini harus dilakukan oleh pemerintah yaitu tidak hanya dengan membantu usaha ekonomi yang lemah yang jumlahnya lebih besar dibanding dengan usaha ekonomi yang besar. Di dalam melaksanakan pembangunan dan perbaikan ekonomi tersebut, salah satunya masalah pokok yang sering dihadapi adalah keterbatasannya modal yang menyangkut masalah pembentukan dan penyaluran dana. Oleh karena ketidaknyamanan dalam modal, mereka tidak mampu ntuk meningkatkan kinerja dan produktivitas usaha mereka. Mengingat kebutuhan masyarakat Indonesia mengenai pembiayaan yang semakin meningkat, baik itu masyarakat awam, pengusaha mikro ataupun makro. Sehingga mengakibatkan semakin banyak pula lembaga pembiayaan baik itu bank maupun lembaga pembiayaan bukan bank, yang menawarkan pemberian pinjaman dalam bentuk kredit, gadai dan bentuk lainnya. Lembaga pembiayaan tersebut menjadi tujuan masyarakat untuk memenuhi kebutuhan pembiayaannya baik itu dalam bentuk penyediaan dana maupun barang modal. 2 Bank merupakan inti dari sistem keuangan di dalam setiap negara, sebagaimana Bank adalah suatu organisasi yang bergerak di bidang bisnis, yang mempunyai tugas pokok yaitu menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk giro, tabungan, deposito, kemudian menyalurkan dana yang di himpun tersebut kepada masyarakat dalam bentuk kredit. Sebagai perusahaan yang bergerak di bidang keuangan perbankan menepatkan posisi yang strategis dalam pembangun perekonomian. Untuk itu pemerintah dan lembaga swasta lainnya mengambil langkah dengan memberikan pinjaman kepada masyarakat dalam bentuk kredit melalui jasa perbankan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dra. Warnida, MM, Akt
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > D3 Akuntansi
Depositing User: d3 akuntansi akuntansi
Date Deposited: 08 Oct 2019 15:25
Last Modified: 08 Oct 2019 15:25
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/49777

Actions (login required)

View Item View Item