Analisis PDRB Sektor Industri Pengolahan, Upah Minimum Provinsi, Transformasi Digital dan Investasi terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Industri Pengolahan di Indonesia

Mutiara, Irvani (2025) Analisis PDRB Sektor Industri Pengolahan, Upah Minimum Provinsi, Transformasi Digital dan Investasi terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Industri Pengolahan di Indonesia. S1 thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (324kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (319kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (221kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (445kB)
[img] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
Skripsi full fix.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Sektor industri pengolahan merupakan sektor yang memiliki kekuatan strategis dan terbukti memberikan kontribusi terhadap perekonomian suatu wilayah terutama dalam menyerap tenaga kerja. Berbagai faktor ekonomi dapat mempengaruhi penyerapan tenaga kerja pada sektor industri pengolahan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh PDRB sektor industri pengolahan, Upah Minimum Provinsi, Transformasi Digital dan Investasi terhadap penyerapan tenaga kerja sektor industri pengolahan di Indonesia. Penalitian ini menggunakan data sekunder dengan data penal dari 34 Provinsi di Indonesia periode 2019-2023 . dengan menggunakan metode analisis regresi data panel diperoleh hasil bahwa secara simultan PDRB industri pengolahan, Upah Minimum Provinsi, Transformasi Digital dan Investasi menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap penyerapan tenag akerja sektor industri pengolahan di Indonesia. Jika dilihat secara parsial, PDRB industri pengolahan dan Transformasi Digital menunjukkan pengaruh positif dan signifikan, sedangkan untuk Upah Minimum Provinsi menunjukkan pengaruh negarif dan signifikan. Untuk Investasi menunjukkan pengaruh yang negative namun tidak signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja sektor industri pengolahan di Indonesia. Kata Kunci : Penyererapan Tenaga Kerja Sektor Industri Pengolahan, PDRB Industri Pengolahan, Transformasi Digital, Investasi, Regresi Panel

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: S1 Ekonomi
Date Deposited: 17 Apr 2025 04:51
Last Modified: 17 Apr 2025 04:51
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/493288

Actions (login required)

View Item View Item