ANALISIS PERBANDINGAN TINGKAT KESEHATAN KEUANGAN BANK UMUM MILIK NEGARA (BUMN) DENGAN BANK UMUM SWASTA NASIONAL (BUSN) YANG TERDAFTAR DI BEIPERIODE TAHUN 2019-2023

Suci, Permata Ramadina (2025) ANALISIS PERBANDINGAN TINGKAT KESEHATAN KEUANGAN BANK UMUM MILIK NEGARA (BUMN) DENGAN BANK UMUM SWASTA NASIONAL (BUSN) YANG TERDAFTAR DI BEIPERIODE TAHUN 2019-2023. S1 thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (108kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (140kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf - Published Version

Download (182kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (187kB)
[img] Text (FULL SKRIPSI)
2110533003_SUCI PERMATA RAMADINA_FULL SKRIPSI..pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbandingan tingkat kesehatan keuangan Bank Umum Milik Negara (BUMN) dengan Bank Umum Swasta Nasional (BUSN) yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode 2019-2023. Penilaian tingkat kesehatan bank dilakukan menggunakan metode Risk-Based Bank Rating (RBBR) dengan pendekatan RGEC (Risk Profile, Good Corporate Governance, Earnings, dan Capital). Sampel terdiri dari 8 bank (4 BUMN dan 4 BUSN) yang memenuhi kriteria penelitian. Analisis data dilakukan melalui statistik deskriptif, uji normalitas, dan uji hipotesis (Independent t-test dan Mann-Whitney test). Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan signifikan pada aspek tertentu antara BUMN dan BUSN, dengan fokus pada risiko keuangan, manajemen, profitabilitas, dan kecukupan modal. Penelitian ini memberikan implikasi bagi manajemen bank, investor, dan akademisi dalam memahami serta mengevaluasi kesehatan keuangan bank di Indonesia. Kata Kunci : Tingkat Kesehatan Keuangan, Bank Umum Milik Negara (BUMN), Bank Umum Swasta Nasional (BUSN)

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: S1 Akuntansi Ekonomi
Date Deposited: 27 Feb 2025 08:55
Last Modified: 27 Feb 2025 08:55
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/489149

Actions (login required)

View Item View Item