Yori, Lara Saki (2024) Pengaruh Teknik Pengomposan Kotoran Ayam Closed House (CH) Terhadap Kandungan C-Organik, N, C/N-Rasio, P dan K Kompos. S1 thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
COVER & ABSTRAK.pdf - Published Version Download (748kB) |
|
Text (Bab I)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Published Version Download (564kB) |
|
Text (Bab V)
BAB V Penutup.pdf - Published Version Download (246kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustakaa.pdf - Published Version Download (382kB) |
|
Text (Full Text)
SKRIPSI YORI FULLL.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh teknik pengomposan kotoran ayam closed house (CH) terhadap kandungan C-organik, N, rasio C/N, P dan K kompos. Bahan yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan Mikroorganisme Lokal (MOL) air kelapa, feses kotoran ayam. Penelitian ini dilakukan dengan metode eksperimen dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) terdiri dari tujuh perlakuan dan tiga ulangan. Komposter yang digunakan dalam penelitian ini adalah karung yang terdiri dari perlakuan A (kontrol), B (karung 1 lapis + MOL air kelapa), C (karung 2 lapis + MOL air kelapa), D (karung 3 lapis + MOL air kelapa), E (karung 1 lapis + MOL air kelapa + Dibalik), F (karung 2 lapis + MOL air kelapa + Dibalik), G (karung 3 lapis + MOL air kelapa + Dibalik). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh teknik pengomposan Kotoran ayam CH berpengaruh nyata (P<0,05) dengan kandungan C-organik, N, Rasio C/N, K kompos dan berpengaruh tidak nyata (P>0,05) dengan kandungan P. pembuatan kompos terbaik adalah perlakuan E dengan kandungan C-Organik (9,94%), N (1,47%), Rasio C/N (6,79%), P (0,756%) dan K (0,586%).
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Supervisors: | Deni Novia S.TP, MP Dr. Ely Veryanti, S.Pt, MP |
Uncontrolled Keywords: | air kelapa, kompos, komposter, kotoran ayam CH, unsur hara |
Subjects: | Q Science > Q Science (General) |
Divisions: | Fakultas Peternakan > S1 Peternakan |
Depositing User: | S1 peternakan peternakan |
Date Deposited: | 05 Nov 2024 10:03 |
Last Modified: | 05 Nov 2024 10:03 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/481328 |
Actions (login required)
View Item |