Mailani Saputri, Dila (2024) KUALITAS SUSU KAMBING PERANAKAN ETAWA (PE) YANG TERDETEKSI MASTITIS SUBKLINIS DI PETERNAKAN DODI FARM KOTA PAYAKUMBUH. S1 thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak 2.pdf - Published Version Download (50kB) |
|
Text (BAB I Pendahuluan)
BAB I Pendahuluan.pdf - Published Version Download (579kB) |
|
Text (BAB V Kesimpulan dan Saran)
BAB V Kesimpulan dan Saran.pdf - Published Version Download (460kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (571kB) |
|
Text (Skripsi full text)
Tugas Akhir Ilmiah Utuh.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kualitas susu kambing Peranakan Etawa yang terdeteksi mastitis subklinis di peternakan kambing perah Dodi Farm Kota Payakumbuh. Penelitian ini menggunakan 16 ekor ternak kambing PE laktasi, sampel susu digunakan sebanyak 50 ml dari setiap puting yang terdeteksi mastitis subklinis. Pendeteksian mastitis subklinis menggunakan pereaksi reagen IPB-1, pengujian kualitas susu dilakukan menggunakan alat lactoscan. Peubah yang diamati pada penelitian ini adalah kadar lemak, kadar protein, laktosa dan total solid pada susu kambing PE yang terdeteksi mastitis subklinis (+1, +2, dan +3). Hasil analisa yang diperoleh berdasarkan derajat mastitis +1, +2 dan +3 secara berturut turut kadar lemak adalah 3,96%; 5,70% dan 5,84%. Kadar protein adalah 3,94%; 4,08 dan 3,80%. laktosa adalah 3,74%; 3,86% dan 3,60%. Total solid 12,28%, 14,30% dan 13,85 %. Kesimpulan dari penelitian ini adalah kualitas susu kambing PE yang terdeteksi mastitis subklinis masih memenuhi standar kualitas susu kambing menurut TAS dan SNI. Kata kunci: IPB-1, Kambing PE, Kualitas Susu Kambing, Mastitis Subklinis.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Supervisors: | Prof. Dr. Ir. H. Arief, MS |
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci: IPB-1, Kambing PE, Kualitas Susu Kambing, Mastitis Subklinis |
Subjects: | S Agriculture > SF Animal culture |
Divisions: | Fakultas Peternakan > S1 Peternakan |
Depositing User: | S1 peternakan peternakan |
Date Deposited: | 24 Oct 2024 08:06 |
Last Modified: | 24 Oct 2024 08:06 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/480518 |
Actions (login required)
View Item |