Novdi, Kurniawan (2024) PERAN PENYULUH PERTANIAN DALAM PENGEMBANGAN KELOMPOK WANITA TANI (KWT) DI NAGARI SALIDO KECAMATAN IV JURAI KABUPATENPESISIR SELATAN. Diploma thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version Download (81kB) |
|
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version Download (128kB) |
|
Text (BAB PENUTUP)
BAB PENUTUP.pdf - Published Version Download (55kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.doc.pdf - Published Version Download (133kB) |
|
Text (SKRIPSI FULLTEXT)
Skripsi Novdi opluad.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran penyuluh pertanian dalam pengembangan Kelompok Wanita Tani (KWT) di Nagari Salido, Kecamatan IV Jurai, Kabupaten Pesisir Selatan. Metode penelitian ini adalah metode deskriptif dengan jenis survei (survey). Nagari Salido memiliki 5 kelompok wanita tani, dari 5 kelompok wanita tani ini peneliti memilih 2 kelompok wanita tani secara puposive (sengaja) dengan responden sebanyak 24 dari 50 populasi. Analisis secara deskriptif kuantitatif dengan menggunakan metode skoring (skor). Peran penyuluh dalam pengembangan kelompok wanita tani yaitu sebagai Pembimbing, Organisator dan Dinamisator serta Teknisi. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan terhadap peran penyuluh dalam pengembangan kelompok wanita tani (KWT) Nagari Salido, dinilai sudah berada pada kategori sedang. Peran penyuluh dalam pengembangan kelompok, padakelas pemula penilaian petani terhadap peran penyuluh pertanian berada padakategotegi sedang dan pada kelas kelompok lanjut penilaian petani terhadap peran penyuluh dalam pengembangan KWT berada pada ktegori sedang juga ini artinya peran penyuluh sudah terlaksana dengan baik. Dari penilaian yang dilakukan tersebut peran penyuluh pada kelompok kelas pemula lebih tinggi dibandigakan dengan kelompok kelas lanjut. Dikarenakan kelompok kelas pemula lebih membutuhakan peran penyuluh sebagai pembimbing, organisator dan dinamisator serta teknisi. Maka dari itu penyuluh lebih memberikan perhatian lebih kepada kelompok kelas pemula.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. Ir. Hery Bachrizal Tanjung, M.Si. |
Uncontrolled Keywords: | Peran penyuluh, pengembangan, kelompok wanita tani (kwt) |
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Fakultas Pertanian > Agribisnis |
Depositing User: | s1 agribisnis agribisnis |
Date Deposited: | 23 Aug 2024 07:35 |
Last Modified: | 23 Aug 2024 07:35 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/478728 |
Actions (login required)
View Item |