ANALISIS PENDAPATAN USAHA RUMAH POTONG AYAM (RPA) BERKAH TABING KECAMATAN KOTO TANGAH KOTA PADANG

Wafiq, Azizah (2024) ANALISIS PENDAPATAN USAHA RUMAH POTONG AYAM (RPA) BERKAH TABING KECAMATAN KOTO TANGAH KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (cover dan abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (119kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (189kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf - Published Version

Download (157kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (142kB)
[img] Text (Skripsi fulltext)
skripsi fulltext.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa proses pemotongan dan pendapatan pada usaha rumah potong ayam (RPA) Berkah Tabing. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus, pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan usaha rumah potong ayam (RPA) Berkah Tabing yaitu Pelaksanaan usaha rumah potong ayam (RPA) Berkah Tabing ini masih bersifat tradisional, terutama pada peralatan yang dimiliki belum memiliki sarana/peralatan untuk membersihkan dan mendesinfeksi ruang dan peralatan dan tidak pernah dilakukan pemeriksa dari petugas yang berwenang dalam rangka menjamin mutu daging dan pemeriksaan mutu daging. Pada proses pemotongan hanya pengemasan dan tidak melakukan pelabelan. Output usaha rumah potong ayam (RPA) Berkah Tabing adalah ayam yang telah dipotong dan dibersihkan (karkas dan non karkas). Total pendapatan yang diperoleh selama satu bulan adalah Rp 88.685.238 dengan rata-rata pendapatan harian sebesar Rp 2.860.814 dengan angka R/C ratio yang diperoleh adalah 1,25.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr.Nurhayati,S.Pt.,MM
Uncontrolled Keywords: Pendapatan, Proses Pemotongan, R/C Ratio
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: S1 peternakan peternakan
Date Deposited: 21 Aug 2024 07:09
Last Modified: 21 Aug 2024 07:09
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/477156

Actions (login required)

View Item View Item