Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Dividen, Dan Likuiditas Terhadap Harga Saham (Studi Empiris Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020-2022)

Rinaldo, Rinaldo (2024) Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Dividen, Dan Likuiditas Terhadap Harga Saham (Studi Empiris Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020-2022). S1 thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1 Pendahuluan)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (Bab 5 Penutup)
BAB 5 Penutup.pdf - Published Version

Download (920kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi full text)
Skripsi full text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan membuktikan pengaruh profitabilitas, kebijakan dividen dan likuiditas terhadap harga saham pada perusahaan perbankan yang terdaftar di bursa efek Indonesia tahun 2020-2022. Penelitian dilakukan dengan metoda purposive sampling yang melibatkan 12 perusahaan perbankan yang terdaftar di bursa efek Indonesia pada tahun 2020-2022. Data penelitian ini adalah data sekunder yang bersumber dari website resmi www.idx.co.id dan website resmi perusahaan perbankan. Untuk pengujian hipotesis, peneliti menggunakan model analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Profitabilitas berpengaruh secara positif terhadap harga saham, likuiditas berpengaruh secara negatif terhadap harga saham. Sedangkan kebijakan dividen tidak berpengaruh terhadap harga saham.

Item Type: Thesis (S1)
Supervisors: Dr. Riza Reni Yenti, SE, M.Si, Ak, CA
Uncontrolled Keywords: Profitabilitas; kebijakan dividen; likuiditas; harga saham
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: S1 Akuntansi Ekonomi
Date Deposited: 09 Aug 2024 03:37
Last Modified: 21 Oct 2024 00:51
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/472818

Actions (login required)

View Item View Item