Putri, Nadya Anisa (2024) Pengaruh Intellectual Capital terhadap Kecurangan Laporan Keuangan dengan Keragaman Gender Dewan Sebagai Moderasi. S1 thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
Abstrak.pdf - Published Version Download (357kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Published Version Download (407kB) |
|
Text (Bab 5 Penutup)
Bab 5 Penutup.pdf - Published Version Download (228kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (387kB) |
|
Text (Skripsi Full)
SKRIPSI Full.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah terdapat pengaruh intellectual capital terhadap kecurangan laporan keuangan dan pengaruh keragaman gender dewan terhadap kecurangan laporan keuangan. Penelitian ini juga bertujuan untuk menganalisis apakah terdapat pengaruh intellectual capital terhadap kecurangan laporan keuangan yang dimoderasi oleh keragaman gender dewan. Pada penelitian ini juga terdapat variabel kontrol yaitu ukuran perusahaan dan perputaran total aset. Penelitian ini bersifat kuantitatif dan pengambilan sampel dilakukan dengan cara purposive sampling. Jumlah sampel pada penilitian ini adalah 41 perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama tahun 2020-2022. Data keuangan dan non-keuangan pada penelitian ini diperoleh dari database Refinitiv Eikon. Hasil studi ini menunjukkan bahwa intellectual capital dan keragaman gender dewan berpengaruh positif terhadap kecurangan laporan keuangan. Kemudian penelitian ini juga menemukan bahwa keragaman gender dewan memperlemah hubungan antara intellectual capital terhadap kecurangan laporan keuangan. Ukuran perusahaan terbukti tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kecurangan laporan keuangan. Terakhir, perputaran total asset memiliki pengaruh negatif terhadap kecurangan laporan keuangan.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Supervisors: | Dian Yuni Anggraeni, S.E.I., M.S.Ak |
Uncontrolled Keywords: | Kecurangan Laporan Keuangan; Intellectual Capital; Keragaman Gender Dewan |
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi |
Depositing User: | S1 Akuntansi Ekonomi |
Date Deposited: | 21 May 2024 01:45 |
Last Modified: | 17 Oct 2024 07:54 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/467017 |
Actions (login required)
View Item |