Wahyu, Aulia (2023) RESILIENSI DUAL BANKING SYSTEM DI INDONESIA TERHADAP RISIKO SISTEMIK. Masters thesis, Universitas Andalas.
Text (COVER DAN ABSTRAK)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version Download (77kB) |
|
Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version Download (265kB) |
|
Text (BAB V KESIMPULAN)
BAB V KESIMPULAN.pdf - Published Version Download (161kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (258kB) |
|
Text (TUGAS AKHIR ILMIAH UTUH)
TUGAS AKHIR ILMIAH UTUH.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (5MB) | Request a copy |
Abstract
Risiko sistemik dapat menyebabkan kegagalan (distress) menular pada sektor perbankan secara keseluruhan. Indonesia memiliki dual banking sistem yang mana bank syariah dan bank konvensional beroperasi berdampingan. Meskipun berdampingan sistem operasional bank syariah sedikit berbeda dengan bank konvensional termasuk dalam mengatasi risiko. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis secara komprehensif tingkat ketahanan perbankan terhadap risiko sistemik dan mengetahui apakah terdapat perbedaan antara bank konvensional dan bank syariah. Selain itu penelitian ini juga berusaha melihat kontribusi risiko sistemik secara individu dan membuktikan pengaruh tingkat aset terhadap risiko sistemik. Sampel yang digunakan meliputi 29 bank konvensional dan 11 bank syariah yang ada di Indonesia dengan metode analisis CoVaR dan VaR. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kerentanan terhadap risiko sistemik pada kedua jenis bank tersebut relatif sebanding artinya baik itu bank syariah dan bank konvensional memiliki ketahanan yang hampir sama, namun dalam hal ini kontribusi bank syariah terhadap risiko sistemik lebih kecil daripada bank konvensional. Selain itu baik bank dengan aset kecil maupun besar sama-sama bisa menyumbangkan risiko sistemik yang tinggi sehingga aset todak berpengaruh terhadap kontribusi risiko sistemik suatu perbankan. Hasil-hasil tersebut dapat berguna sebagai peringatan dini (early warning system) terhadap potensi krisis yang terjadi dimasa depan akibat dari risiko sistemik perbankan. Kata Kunci : Bank Syariah; Bank Konvensional; Risiko Sistemik; CoVaR; VaR
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. Neng Kamarni, S.E, M.Si Dr. Doni Satria, S.E, M.SE |
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Pascasarjana (S2) |
Depositing User: | s2 perencanaan pembangunan |
Date Deposited: | 01 Mar 2024 08:41 |
Last Modified: | 01 Mar 2024 08:41 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/465150 |
Actions (login required)
View Item |