ANALISIS SALURAN TATANIAGA DAN MARGIN TATANIAGA AYAM HERBAL DI KOTA MEDAN (Studi Kasus di Toko Ayam Herbal Al Khairi)

Muhammad, Mulazi Ibena (2024) ANALISIS SALURAN TATANIAGA DAN MARGIN TATANIAGA AYAM HERBAL DI KOTA MEDAN (Studi Kasus di Toko Ayam Herbal Al Khairi). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan abstrak.pdf - Published Version

Download (70kB)
[img] Text (Bab 1)
Bab 1.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (Penutup)
Bab 5.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (Full Text)
SKRIPSI wisuda.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk saluran dan fungsi tataniaga di toko ayam herbal Al Khairi Kota Medan dan untuk mengetahui margin tataniaga dan keuntungan pada toko ayam herbal Al Khairi di Kota Medan. Penelitian menggunakan metode deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif, dengan parameter yang digunakan yaitu fungsi tataniaga margin tataniaga, saluran tataniaga, biaya tataniaga, dan keuntungan. Hasil penelitian didapatkan bahwa bentuk saluran pada penelitian ini yaitu ada 6 buah dimana saluran 1 tidak melibatkan Lembaga dalam melakukan tataniaga, untuk saluran 2 dan 5 melibatkan 1 lembaga tataniaga, sedangkan untuk saluran 3 dan 6 melibatkan 2 lembaga tataniaga dan untuk saluran 4 melibatkan 3 lembaga saluran tataniaga dan fungsi tataniaga pada toko ayam herbal Al Khairi di Kota Medan secara menyeluruh sudah dilakukan mulai dari pengangkutan, penyimpanan dan penjualan. Margin tataniaga ayam herbal di toko Al Khairi Kota Medan pada saluran 1 tidak ada margin karena tidak ada lembaga yang terkait, pada saluran 2 margin nya sebesar Rp12.000. Pada saluran 3 didapatkan total margin sebesar Rp30.000. Pada saluran 4 didapatkan total margin sebesar Rp21.000. pada saluran 5 didapat margin sebesar Rp13.000 dan pada saluran 6 didapatkan total margin sebesar Rp18.000.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr. Ir. Dwi Yuzaria, SE, M. Si
Uncontrolled Keywords: Ayam Herbal, Saluran Margin, Saluran Tataniaga
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: S1 peternakan peternakan
Date Deposited: 01 Mar 2024 04:09
Last Modified: 01 Mar 2024 04:09
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/464675

Actions (login required)

View Item View Item