Syarifah, Kurnia Putri (2023) GAYA BAHASA DALAM LIRIK LAGU MINANG CIPTAAN SEXRI BUDIMAN (KAJIAN STILISTIKA). Diploma thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
COVER DAN ABSTRAK .pdf Download (51kB) |
|
Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I.pdf - Published Version Download (151kB) |
|
Text (PENUTUP)
PENUTUP.pdf - Published Version Download (35kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (144kB) |
|
Text (SKRIPSI FULL)
SKRIPSI FULL.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (613kB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini mengkaji objek lirik lagu Karya Sexri Budiman, karya- karya Sexri Budiman ditemukan dari tahun 1974-2014 tercipta lagu sebanyak 42 buah lagu, peneliti hanya mengambil 15 buah lagu sabagai sempel yang berdasarkan dengan tema kesedihan dan kekecewaan. Setiap lirik lagu pasti memiliki tujuan tertentu yang ingin disampaikan kepada setiap pendengarnya. Oleh karena itu, setiap lirik lagu yang akan disampaikan dengan bahasa yang menarik. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan penggunaan gaya bahsa pada lirik lagu ciptaan Sexri Budiman. Teori yang digunakan untuk menganalisis data adalah stilistika.. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif, dengan data yang terdiri dari frasa, dan kata-kata yang terdapat dalam lirik lagu yang diciptakan oleh Sexri Budiman. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini dengan cara mendengarkan dan membaca secara berulang-ulang serta mendeskripsikan dan mentransliterasikan lagu-lagu yang akan diteliti. Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan gaya bahasa berdasarkan struktur kalimat: yaitu 1 repetisi; berupa gaya bahasa retoris berupa 3 aliterasi, 7 asosnansi, 7 hiperbola; berupa gaya bahasa kiasan 2 personifikasi. Adapun metafora yang muncul secara keseluruhan ditemukan sebanyak 11 metafora antropomorfis, 7 metafora sinaestetik, 7 metafora konkret ke abstrak.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. Wasana M.Hum |
Uncontrolled Keywords: | Lirik lagu , Gaya bahasa, Sexri Budiman |
Subjects: | M Music and Books on Music > ML Literature of music P Language and Literature > PI Oriental languages and literatures |
Divisions: | Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Daerah |
Depositing User: | s1 sastra minang |
Date Deposited: | 04 Jan 2024 07:42 |
Last Modified: | 04 Jan 2024 07:42 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/460628 |
Actions (login required)
View Item |