ANALISIS DAMPAK LIMBAH CAIR TAMBAK UDANG INTENSIF TERHADAP KUALITAS PERAIRAN SUNGAI TALAO BUNGO KABUPATEN PADANG PARIAMAN DALAM PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN

Wira, Yunita (2023) ANALISIS DAMPAK LIMBAH CAIR TAMBAK UDANG INTENSIF TERHADAP KUALITAS PERAIRAN SUNGAI TALAO BUNGO KABUPATEN PADANG PARIAMAN DALAM PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN. Masters thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Abstrak dan Cover)
abstrak+cover.pdf - Published Version

Download (175kB)
[img] Text (BAB I Pendahuluan)
BAB I Pendahuluan.pdf - Published Version

Download (176kB)
[img] Text (BAB V Penutup)
BAB V Penutup.pdf - Published Version

Download (172kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar pustaka.pdf - Published Version

Download (247kB)
[img] Text
Tesis Full Text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan April – Juni 2023 di Sungai Talao Bungo Korong Gosong Nagari Katapiang Kecamatan Batang Anai Kabupaten Padang Pariaman. Penelitian bertujuan untuk mengetahui kondisi lingkungan perairan Sungai Talao Bungo berdasarkan parameter fisika, kimia dan biologi, mengetahui status mutu air perairan Sungai Talao Bungo dan mengetahui strategi pengelolaan lingkungan Sungai Talao Bungo. Penelitian ini menggunakan metode campuran yaitu survey dan wawancara. Pengambilan sampel ditetapkan secara purpose sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kondisi lingkungan perairan Sungai Talao Bungo mengalami pencemaran oleh parameter kimia (DO, BOD, pH, Amoniak, Nitrit dan total fosfat). Status mutu air Sungai Talao Bungo masuk ke dalam kategori tercemar ringan dan Belum adanya pengelolaan lingkungan Sungai Talao Bungo yang dilakukan oleh pengelola tambak udang, instansi terkait dan masyarakat sekitar.

Item Type: Thesis (Masters)
Primary Supervisor: Prof. Dr. Ir. Rusnam, MS
Uncontrolled Keywords: limbah cair, tambak udang intensif, kualitas perairan, parameter fisika-kimia dan biologi
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Pascasarjana (S2)
Depositing User: s2 ilmu lingkungan
Date Deposited: 25 Sep 2023 09:31
Last Modified: 25 Sep 2023 09:31
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/455156

Actions (login required)

View Item View Item