ANALISIS PENGARUH DEPENDENCY RATIO,TENAGA KERJA DAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN LIMA PULUH KOTA TAHUN 2005-2017

FATIMAH, ZAHARA (2019) ANALISIS PENGARUH DEPENDENCY RATIO,TENAGA KERJA DAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN LIMA PULUH KOTA TAHUN 2005-2017. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (abstrak)
abstrak.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I pendahuluan.pdf - Published Version

Download (437kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB VI PENUTUP)
BAB VI penutup.pdf - Published Version

Download (317kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (417kB) | Preview
[img] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
skripsi full.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Pembangunan ekonomi memiliki tujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi di suatu daerah dengan pertumbuhan ekonomi yang maju, sukses dan tinggi itu dapat membuat keadaan ekonomi di daerah yang bersangkutan menjadi sejahtera dan masyarakat juga dapat merasakan hasil dari pertumbuhan ekonomi yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dependency ratio, tenaga kerja dan indeks pembangunan manusia terhadap pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Lima Puluh Kota tahun 2005-2017. Data yang digunakan didalam penelitian ini merupakan data sekunder dari tahun 2005 sampai dengan tahun 2017. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan menggunakan metode Ordinary Least Square (OLS) dengan menggunakan olahan data software SPSS. Hasil dari penelitian ini adalah dependency ratio berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Lima Puluh Kota tahun 2005-2017, tenaga kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Lima Puluh Kota tahun 2005-2017, dan indeks pembangunan manusia berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Lima Puluh Kota tahun 2005-2017. Kata kunci :Dependency Ratio, Tenaga Kerja, Indeks Pembangunan Manusia Dan Pertumbuhan Ekonomi (PDRB)

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Nelvia Iryani, SE., MSi
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: s1 ekonomi pembagunan
Date Deposited: 13 May 2019 12:10
Last Modified: 13 May 2019 12:10
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/44320

Actions (login required)

View Item View Item