Wahyu, Gusrizal (2019) Traumatic Loss in Hero's Journey in Rick Riordan's Novel "Percy Jackson & The Olympian: The Lightning Thief". Diploma thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Cover And Abstract)
Abstrak - Cover.pdf - Published Version Download (297kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 1)
CHAPTER I.pdf - Published Version Download (332kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 4)
CHAPTER IV.pdf - Published Version Download (281kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
Bibliography.pdf - Published Version Download (382kB) | Preview |
|
Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Bebas Pustaka.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Abstrak Skripsi ini mengungkapkan bagaimana tokoh Percy Jackson didalam novel Percy Jackson and The Olympian: The Lightning Thief karya Rick Riordan mengatasi masalah kehilangan traumatis. Kehilangan traumatis tersebut terjadi sebagai sebuah permasalahan dalam perjalanan kepahlawanan Percy. Data diambil dari novel Percy Jackson and The Olympian: The Lightning Thief dan dianalisa menggunakan metode analisis deskriptif. Teori Monomyth yang dikemukakan oleh Joseph Campbell digunakan untuk menganalisis masalah yang ditemukan pada objek penelitian. Dari penelitian ini, ditemukan bahwa Percy Jackson mengikuti tahap-tahap dari pola teori Monomyth dalam perjalanan kepahlawanannya. Penelitian ini juga menemukan bahwa pengalaman menyakitkan berupa kehilangan traumatis menjadi pemicu bagi Percy untuk memulai perjalanannya. Belajar dari pengalaman tersebut, Percy kemudian perlahan-lahan berubah menjadi anak yang memiliki intuisi heroik serta mampu mengatasi masalah kehilangan traumatis yang mengganggunya diawal perjalanannya. Kata Kunci: Monomyth, Kehilangan Traumatis, Rick Riordan, Perkembangan Mental
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Edria Sandika, S.S, M.Hum |
Subjects: | P Language and Literature > PR English literature |
Divisions: | Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Inggris |
Depositing User: | s1 sastra inggris |
Date Deposited: | 29 Jan 2019 16:35 |
Last Modified: | 29 Jan 2019 16:35 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/43305 |
Actions (login required)
View Item |