Karakterisasi Proses Pengolahan dan Mutu Berbagai Jenis Rendang (Belut, Lokan, Telur, Itik Afkir dan Ayam Afkir)

Rezi, Elistia (2019) Karakterisasi Proses Pengolahan dan Mutu Berbagai Jenis Rendang (Belut, Lokan, Telur, Itik Afkir dan Ayam Afkir). Diploma thesis, Uniersitas Andalas.

[img]
Preview
Text (COVER DAN ABSTRAK)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (216kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
PENDAHULUAN .pdf - Published Version

Download (391kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
KESIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (241kB) | Preview
[img] Text (SKRIPSI FULL)
skripsi full.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakterisasi proses pengolahan dan mutu rendang belut, lokan, telur, itik afkir dan ayam afkir. Analisis yang dilakukan yaitu analisis sifat fisik, kimia, mikrobiologi dan organoleptik. Komposisi bahan baku dan lama waktu pengolahan berpengaruh terhadap mutu rendang. Hasil penelitian menunjukkan terjadinya peningkatan nilai kekerasan pada rendang lokan, itik afkir dan ayam afkir dan terjadi penurunan nilai kekerasan pada rendang belut. Analisis kimia rendang untuk air tertinggi pada rendang lokan 43,3%, kadar abu tertinggi pada rendang belut 7,5%, kadar lemak tertinggi pada rendang telur 31,36%, kadar protein tertinggi pada rendang belut 29,5%, kadar karbohidrat tertinggi pada rendang telur 18,33%, asam lemak bebas tertinggi pada rendang telur 0,40%, bilangan peroksida tertinggi pada rendang telur setelah 3 hari penyimpanan 4 meq/1000 g. Analisis mikrobiologi rendang untuk angka lempeng total memenuhi standar SNI. Berdasarkan hasil uji organoleptik, rendang yang paling disukai dari sensori aroma,warna dan rasa adalah rendang lokan, dan rendang yang paling disukai dari tekstur adalah rendang telur. Kata kunci- rendang, belut, lokan, telur, itik afkir, ayam afkir, mutu

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Prof. Dr. Ir. Fauzan Azima,M.S
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Pertanian > Teknologi Hasil Pertanian
Depositing User: s1 tekhasilpertanian fateta
Date Deposited: 29 Jan 2019 15:41
Last Modified: 29 Jan 2019 15:41
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/43296

Actions (login required)

View Item View Item