GAMBARAN BOBOT BADAN DAN KUALITAS SUSU KAMBING PE DI PETERNAKAN ANTONI FARM KECAMATAN SUNGAI PUA, KABUPATEN AGAM

nike, arnas (2018) GAMBARAN BOBOT BADAN DAN KUALITAS SUSU KAMBING PE DI PETERNAKAN ANTONI FARM KECAMATAN SUNGAI PUA, KABUPATEN AGAM. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (cover dan abstrak)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (161kB) | Preview
[img]
Preview
Text (bab 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text (bab 5)
BAB V.pdf - Published Version

Download (122kB) | Preview
[img]
Preview
Text (daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (304kB) | Preview
[img] Text (skripsi full)
SKRIPSI FULL KO.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (809kB)

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bobot badan dan kualitas susu kambing Peranakan Etawa (PE) pada usaha Peternakan kambing PE Antoni Farm Kecamatan Sungai Pua, Kabupaten Agam. Penelitian ini menggunakan 10 ekor kambing PE laktasi 1,2,3. Metode penelitian yang digunakan adalah metode surveidan analisis laboratorium. Analisis data dilakukan secara deskriptif yaitu rata-rata hitung dan standar deviasi. Peubah dalam penelitian ini adalah bobot badan dan kualitas susu (kadar protein, kadar lemak dan laktosa). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa bobot badan kambing PE adalah 59.01 kg , sedangkan kualitas susu kambing PE pada penelitian ini adalah kadar protein 4,08%, kadar lemak 3,06%, dan laktosa susu 4,24%. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa bobot badan dan kualitas susu kambing masih sesuai dengan standarisai nasional 2011 Kata kunci : Bobot Badan, Kadar Lemak, Kadar Protein, Laktosa, dan Kambing Peranakan Etawa

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr. Ir. H. Arief, MS
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: S1 Fakultas Peternakan
Date Deposited: 23 Oct 2018 12:23
Last Modified: 23 Oct 2018 12:23
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/39684

Actions (login required)

View Item View Item