STUDI PENGARUH PELARUT DAN SUHU EKTRAKSI TERHADAP JUMLAH EKSTRAK, KANDUNGAN SENYAWA FENOLIK TOTAL DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DARI DAUN MANGGIS (Garcinia Mangostana Linn.)

Yogi, Afritunando (2018) STUDI PENGARUH PELARUT DAN SUHU EKTRAKSI TERHADAP JUMLAH EKSTRAK, KANDUNGAN SENYAWA FENOLIK TOTAL DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DARI DAUN MANGGIS (Garcinia Mangostana Linn.). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (72kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab. I Pendahuluan)
BAB I. PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (177kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab. V Penutup)
BAB V. PENUTUP.pdf - Published Version

Download (38kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (148kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
SKRIPSI FULL TEXT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Manggis (Garcinia Mangostana Linn.) merupakan salah satu tanaman di Indonesia yang memiliki banyak manfaat sebagai obat karena memiliki kandungan metabolit sekunder. Pemanfaatan tanaman manggis pada saat ini tidak hanya , tetapi juga pada kulit buah dan kulit batang manggis. Pada penelitian sebelumnya daun manggis mengandung senyawa fenolik, saponin, triterpenoid dan alkaloid. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jenis pelarut dan suhu terhadap jumlah ekstrak, kandungan fenolik total dan aktivitas antioksidan dari daun manggis. Pengaruh jenis pelarut terhadap hasil ekstraksi menunjukkan jumlah ekstrak tertinggi terdapat pada pelarut aseton 50% (34,98 ± 0,15 %), nilai kandungan fenolik total tertinggi pada pelarut etanol 100% (614,25 ± 3,00 mg GAE/g ekstrak) dan aktivitas antioksidan pada pelarut etanol 100% menghasilkan aktivitas scavenging radikal DPPH tertinggi pada konsentrasi 2,5 mg/L hingga 12,5 mg/L dengan nilai IC50 = 5,81 mg/L. Sedangkan pengaruh suhu terhadap hasil ekstraksi menunjukkan jumlah ekstrak tertinggi pada suhu 55oC (19,65 ± 0,47 %), kandungan fenolik total tertinggi pada suhu 45oC (656,08 ± 5,87 mg GAE/g ekstrak) dan aktivitas antioksidan pada suhu 55oC menghasilkan aktivitas scavenging radikal DPPH tertinggi pada konsentrasi 2,5 mg/L hingga 12,5 mg/L dengan nilai IC50 = 5,53 mg/L. Kata kunci: manggis, fenolik total, aktivitas antioksidan

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Indrawati, MS
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia
Depositing User: s1 kimia kimia
Date Deposited: 19 Oct 2018 15:52
Last Modified: 19 Oct 2018 15:52
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/39642

Actions (login required)

View Item View Item