MANAJEMEN PASAR OLEH UPT PASAR PARIAMAN DI KOTA PARIAMAN

Hidayat, Saputra (2017) MANAJEMEN PASAR OLEH UPT PASAR PARIAMAN DI KOTA PARIAMAN. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
1. COVER SKRIPSI.pdf - Published Version

Download (264kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I Pendahuluan)
2. BAB I Pendahuluan.pdf - Published Version

Download (980kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB VI Penutup)
3. BAB VI.pdf - Published Version

Download (89kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
8. DAFTAR PUSTAKA (watermark).pdf - Published Version

Download (142kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
SKRIPSI FULL.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

ABSTRAK Hidayat Saputra. No. BP : 1010842027. Manajemen Pasar oleh UPT Pasar Pariaman di Kota Pariaman. Jurusan Administrasi Publik. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Universitas Andalas. Padang. 2017. Dibimbing oleh Dr. Ria Ariany, M.Si dan Kusdarini,S.IP, M.PA. Skripsi ini terdiri dari 99 halaman dengan referensi 8 buku teori, 5 buku metode, 2 Dasar Hukum, , 2 Skripsi, 3 Dokumen dan 1 website internet. Penelitian ini mendeskripsikan tentang Manajemen Pasar oleh UPT Pasar Pariaman di Kota Pariaman. Kajian ini dilatarbelakangi oleh kondisi Pasar di Kota Pariaman yang dikelola oleh UPT Pasar Pariaman semakin sembaraut dan sepi pengunjung oleh karena itu pemerintah Kota Pariaman membuat suatu kebijakan dengan membentuk UPT pengelola Pasar Pariaman. UPT Pasar Pariaman bertugas dlam pelaksanaan operasional Pasar Pariaman dibawah koordinasi Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan Kota Pariaman. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan tipe deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan dokumentasi. Teknik keabsahan data yang peneliti gunakan adalah triangulasi sumber. Pemilihan informan dilakukan dengan teknik purposive sampling. Penelitian ini menggunakan teori Proses Manajemen yang dikemukakan George R. Terry. Hasil penelitian dengan menggunakan teori Proses Manajemen yang dikemukakan George. R. Terry, menunjukan bahwa manajemen pasar oleh UPT Pasar Pariaman belum berjalan efektif. Hal tersebut dapat terlihat dari setiap pelaksanaan fungsi-fungsi manajemen yang di lakukan, pelaksanaan opreasional Pasar Pariaman selalu saja mengalami kendala-kendala dan hambatan, baik kendala dari dalam maupun dari luar UPT Pasar Pariaman selaku pihak pengelola operasional pasar. Hal tersebut terjadi karena kurang efektifnya proses manajemen pada level perencanaan, kurang efektifnya proses manajemen pada level pengumpulan sumber, kurang efektifnya manajemen pada level pengendalian dan kurang efektifnya proses manajemen pada level pengawasan sehingga pelaksanaan operasional pasar Pariaman tidak berjalan baik dan efektif. Kata Kunci : Manajemen, Pasar, UPT Pasar Pariaman. ABSTRACT Hidayat Saputra. Basic Book Number: 1010842027. Market Management by UPT Pasar Pariaman in Pariaman City. Faculty of Social and Political Sciences. Andalas University. Padang. 2017 Supervised by Dr. Ria Ariany, M.Si and Kusdarini, S.IP, M.PA. This thesis consists of 99 pages with 8 references theory books, 5 book method, 2 regulation , 2 thesis, 3 document and 1 internet website. This study describes about Market Management by UPT Pasar Pariaman in Pariaman City. The background of this study was market condition in Pariaman City which is managed by UPT Pasar Pariaman getting messier and low on customer, which is why government of Pariaman Cuty made a policy by creating UPT pengelola Pasar Pariaman. UPT Pasar Pariaman Pasar Pariaman engaged in operational of Pariaman Market under coordination of Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan Pariaman City. This study used a qualitative approach with descriptive type of research. Data was collected by interviews and documentation. Data validation techniques that researchers use is triangulation. Selection of informants conducted by purposive sampling technique. This study using Process of Management theory by George R Terry. The results of this study using process of management theory proposed by George R. Terry, show that market management by UPT Pasar Pariaman, has not effectively carried out, it can be seen from each implementation of management functions, operational administrator. It happened because management process on planning level is less effective, management on assembling resources level is less effective, management on supervising level is less effective, and management on controlling level is less effective causing operational of Pariaman Market is not working effectively. Keywords: Management, Market, UPT Pasar Pariaman.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr. Ria Ariany, M.Si
Subjects: J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Negara
Depositing User: s1 ilmu administrasi negara
Date Deposited: 12 Oct 2018 11:38
Last Modified: 12 Oct 2018 11:38
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/38393

Actions (login required)

View Item View Item