RANCANG BANGUN SISTEM ROTATING LED(LIGHT EMITTING DIODE) SEBAGAI MEDIA INFORMASI BERBASIS NIRKABEL

Erric, Beten (2016) RANCANG BANGUN SISTEM ROTATING LED(LIGHT EMITTING DIODE) SEBAGAI MEDIA INFORMASI BERBASIS NIRKABEL. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstark)
cover dan abstral.pdf - Published Version

Download (545kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (538kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (294kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (207kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
FULL TEXT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK RANCANG BANGUN SISTEM ROTATING LED (LIGHT EMITTING DIODE) SEBAGAI MEDIA INFORMASI BERBASIS NIRKABEL Erric Beten1, Ir.Werman Kasoep, M.kom2, Fajril Akbar, M.Sc3 1Mahasiswa Sistem komputer Fakultas Teknologi Informasi Universitas Andalas 2Dosen Sistem komputer Fakultas Teknologi Informasi Universitas Andalas 3Dosen Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi Universitas Andalas Seiring dengan perkembangan zaman, teknologi menjadi semakin maju. Teknologi sudah hampir menjadi kebutuhan utama pada masyarakat. Salah satu contoh teknologi pada saat ini adalah led berjalan yang biasanya dijadikan sebagai media informasi ataupun sebagai penanda di kebutuhan sehari – hari. Contohnya seperti lampu lalu lintas dan papan reklame ataupun papan informasi. Led berjalan ini dapat menyampaikan suatu informasi yang kita inginkan dalam bentuk apapun. Informasi yang disampaikan dapat berupa karakter,huruf, angka maupun kedipan lampu. Namun pada led berjalan ini terdapat kelemahannya, yaitu menggunakan led yang sangat banyak. Untuk mengantisipasi hal tersebut maka dibuatlah alat led berputar. Alat ini menggunakan sensor Photodioda, LED, Arduino Uno, Motor Fan dan Bluetooth HC – 05. Cara penggunaannya hampir sama dengan led berjalan, perbedaannya adalah dalam penyampaian informasi yang diinginkan menggunakan Bluetooth dan informasi yang disampaikan tidak berjalan melainkan diputar searah jarum jam. Dari hasil pengujian yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa karakter, huruf, dan angka yang diinputkan 100 % dapat ditampilkan oleh led.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Ir.Werman Kasoep, M.kom
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Sistem Komputer
Depositing User: s1 sistem komputer
Date Deposited: 10 Aug 2018 14:38
Last Modified: 10 Aug 2018 14:38
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/37682

Actions (login required)

View Item View Item