PERBANDINGAN SKOR TIMI DAN SKOR GRACE SEBAGAI PREDIKTOR MORTALITAS PASIEN IMANEST SELAMA RAWATAN DI RSUP DR. M DJAMIL PADANG

Habibillah, Gondawa Putra (2018) PERBANDINGAN SKOR TIMI DAN SKOR GRACE SEBAGAI PREDIKTOR MORTALITAS PASIEN IMANEST SELAMA RAWATAN DI RSUP DR. M DJAMIL PADANG. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover+Abstrak)
cover+abstrak.pdf - Published Version

Download (315kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1 (Pendahuluan))
BAB 1.pdf - Published Version

Download (303kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 7 (Penutup))
BAB 7.pdf - Published Version

Download (277kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (448kB) | Preview
[img] Text (Full text skripsi)
full tet skripsi .pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Angka morttalitas pasien Infark Miokard Akut Non Elevasi Segmen ST (IMANEST) meningkat setiap tahunnya diseluruh dunia. Salah satu cara memprediksi kejadian mortalitas pada pasien IMANEST dengan cara sistem skoring. Sistem skoring lebih mempermudah klinisi untuk memprediksi dengan gejala klinis yang ada dan pemeriksaan penunjang. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui manakah yang lebih signifikan dalam memprediksi mortalitas pasien IMANEST menggunakan skor TIMI dan skor GRACE. Penelitian dilakukan pada bulan Desember 2017 – Januari 2018 di bagian Instalasi Rekam Medik RSUP Dr. M Djamil Padang. Penelitian dilakukan dengan disain Cross Sectional dengan teknik non probability consecutive sampling. Sampel penelitian berjumlah 16 Pasien IMANEST dengan mortalitas selama rawatan dan 92 pasien IMANEST tidak mortalitas saat rawatan. Analisis yang digunakan yaitu uji Kosmolgorov Smirnov dan regresi logistik. Hasil analisis terhadap skor TIMI terhadap mortalitas (p=0,171) dan skor GRACE (p=0,001) terhadap mortalitas. Skor GRACE yang lebih signifikan terhadap mortalitas. Pada analisis regresi logistik terlihat pada kelompok risiko tinggi dan rendah lebih signifikan terhadap mortalitas dibanding dengan kelompok yang sedang. Hal ini disebabkan skor TIMI hanya mempunyai 2 variabel dari 5 variabel yang bisa memprediksi mortalitas pada pasien IMANEST. Harus ada kajian lebih lanjut tentang komorbid dan komplikasi yang menjadi salah satu faktor penting dalam meningkatkan risiko mortalitas saat rawatan. Kata Kunci : IMANEST, mortalitas, skor TIMI, skor GRACE.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: dr. Eka Fithra Elfi Sp.JP
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Kedokteran
Depositing User: S1 Pendidikan Kedokteran
Date Deposited: 14 Mar 2018 11:05
Last Modified: 14 Mar 2018 11:05
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/32615

Actions (login required)

View Item View Item