Rancang Bangun Sistem Pengontrol Pintu dan Lampu Rumah Berbasis SMS (Short Message Service) Menggunakan Transceiver SIM990A

Syahrul, Firdaus Mulda (2017) Rancang Bangun Sistem Pengontrol Pintu dan Lampu Rumah Berbasis SMS (Short Message Service) Menggunakan Transceiver SIM990A. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (62kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Pendahuluan)
BAB I.pdf - Published Version

Download (45kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Penutup)
BAB V.pdf - Published Version

Download (38kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (288kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Fulltext)
Karya Ilmiah.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Abstrak Sistem pengontrol pintu dan lampu rumah berbasis SMS menggunakan transceiver SIM900A telah dirancang bangun. Penelitian ini memudahkan pemilik rumah dalam mengontrol pintu dan lampu rumah . Sistem terdiri dari transceiver modul SIM900A, dua buah relay sebagai pengaktif solenoid door lock dan lampu listrik serta rangkaian Light Dependent Reasistor (LDR). Perintah dikirim berdasarkan karakter SMS. Mikrokontroler ATMega pada boardArduinoUNO R3 akan memroses karakter SMS yang diterima dari SIM900A dan menjalankan sistem sesuai perintah SMS. Berdasarkan hasil uji sistem didapatkan sensitivitas Light Dependent Reasistor(LDR) adalah 0,0188 V/cm. Waktu yang dibutuhkan sejak SMS dikirim, perintah dijalankan sampai SMS konfirmasi diterima bergantung jarak pengguna dengan sistem dan kondisi signal dari provider yang digunakan. Kata kunci:SMS, ArduinoUNOR3, SIM900A,sensitivitas Light Dependent Reasistor(LDR).

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Drs. Wildian, M.Si.
Subjects: Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika
Depositing User: s1 fisika fisika
Date Deposited: 28 Oct 2017 12:36
Last Modified: 28 Oct 2017 12:36
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/31384

Actions (login required)

View Item View Item