POTENSI KANDUNGAN GIZI DEDAK PADI DI TIGA SENTRAL PRODUKSI PADI

Ilham, Delco Syafri (2017) POTENSI KANDUNGAN GIZI DEDAK PADI DI TIGA SENTRAL PRODUKSI PADI. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
Upload no 1 Cover dan Abstrak.PDF - Published Version

Download (181kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I (Pendahuluan))
Upload no 2 BAB I.pdf - Published Version

Download (154kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB akhir (Penutup/Kesimpulan))
Upload no 3 BAB_V.PDF - Published Version

Download (29kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Upload no 4 DAFTAR_PUSTAKA.PDF - Published Version

Download (58kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
skripsi full 5.PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahu i kandungan gizi dedak padi dari healer di beberapa kabupaten di Sumatra Barat ( Padang p ariaman, Solok dan Tanah datar ) . Penelitian dilakukan menggunakan metode survey dan analisis laboratorium. Data yang dikumpulkan adalah data primer dan sekunder. Data primer berupa pengamatan dan wawancara langsung di tiga daerah dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap ( RAL ) yang terdiri da ri 3 (t iga) perlakun berdasarkan daerah yaitu A 1 ( Tanah datar ), A2 ( Solok ) , A3 ( Padang pariaman ) dengan 6 (enam) ulangan berdasarkan kecamatan yaitu Batipuah , Lima kaum, Pariangan, Rambatan, Padang gantiang, Sungai ameh , Lembang jaya , 50 kota di atas, Payuang sakaki, Gunuang talang, 3 lurah, Lembang kumanti, P atamuan, Sungai geringging, Pad a ng sagu, 2x11 enam lingkungan, Sungai limau, V11 koto sungai sariak. Parameter yang diamati adalah kandungan dedak antara lain : Bahan kering (BK) , Abu , Serat kasar (SK), Protein kasar (PK) , dan Lemak kasar (LK) . Hasil pene litian menunjukan bahwa perlakuan tidak memberikan pengaruh yang nyata (P>0,05) terhadap k andungan bahan kering, abu, protein kasar, lemak kasar, dan serat kasar . Kualitas dedak padi di daerah padang pariaman memiliki kandungan BK dan abu tertinggi dari da erah lain nya. Sedangkan kandungan SK dan PK tertinggi terdapat di daerah tanah datar dan daerah solok memiliki kandungan BK, Abu, SK, PK, dan LK terendah. Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dedak padi di daerah Tanah datar memiliki kualitas yang bai k dari daerah Solok dan Padang P ariaman. Kata kunci : Kandungan Gizi, Dedak Padi, Sentral Produksi

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Prof. Dr. Ir. Yetti Marlida, MS.
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: S1 Fakultas Peternakan
Date Deposited: 28 Jul 2017 16:30
Last Modified: 28 Jul 2017 16:30
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/28766

Actions (login required)

View Item View Item