Pengaruh Debit dan Sudut Kemiringan Pipa Utama Terhadap Besarnya Aliran Air Pipa Cabang pada Kodisi Saluran Terbuka

Syaifullah, Hanafi (2017) Pengaruh Debit dan Sudut Kemiringan Pipa Utama Terhadap Besarnya Aliran Air Pipa Cabang pada Kodisi Saluran Terbuka. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (136kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I pendahuluan)
BAB I pendahuluan.pdf - Published Version

Download (150kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB VI)
BAB VI.pdf - Published Version

Download (246kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[img] Text (skripsi fulltext)
skripsi fulltext.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Dalam merancang sistem perpipaan, akan selalu ditemukan percabangan dan beda elevasi antara satu pipa dengan pipa lain. Untuk itu, perlu dilakukan percobaan laboratorium untuk mengetahui bagaimana pengaruh debit dan kemiringan pipa utama terhadap besarnya aliran air pada pipa cabang. Percobaan dilakukan menggunakan pipa acrylic berukuran 1.5” dengan fitting berbentuk Tee ( T ) berukuran 1,5 inci x 1 inci yang berfungsi sebagai cabang pipa utama. Cara pengambilan data adalah mengukur debit pipa utama dan pipa cabang pada waktu yang sama dimana variasi sudut kemiringan pipa utama adalah 11,31° 7,59° dan 3,8° sedangkan variasi debit dilakukan dengan cara memutar bukaan katup sebanyak tiga macam. Untuk pengaruh variasi debit pipa utama terhadap pipa cabang pada kondisi pipa cabang arah horizontal menunjukkan bahwa semakin besar debit masuk maka debit pipa utama berbanding lurus dengan pipa cabang. Sedangkan pada posisi pipa cabang arah vertikal, pengaruh debit pipa utama terhadap pipa cabang adalah berbanding terbalik. Untuk pengaruh variasi sudut kemiringan pipa utama terhadap pipa cabang pada kondisi pipa cabang arah horizontal dan vertikal menunjukkan bahwa semakin kecil sudut kemiringan maka debit pipa utama berbanding terbalik dengan pipa cabang. Kata kunci: Pipa cabang, kemiringan pipa, debit aliran

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: SUNARYO, M.Eng
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: s1 Teknik Sipil
Date Deposited: 26 Jul 2017 15:06
Last Modified: 26 Jul 2017 15:06
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/27617

Actions (login required)

View Item View Item