RIHAN, IFEBRI (2017) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEGAGALAN SWASEMBADA DAGING SAPI DAN KERBAU NASIONAL. Masters thesis, Universitas Andalas.
|
Text (cover dan abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version Download (222kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I (PENDAHULUAN))
BAB I .pdf - Published Version Download (266kB) | Preview |
|
|
Text (BAB V ( PENUTUP))
BAB V ( Kesimpulan dan Saran ).pdf - Published Version Download (111kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
daftar pustaka.pdf - Published Version Download (266kB) | Preview |
|
Text (Tesis Full Text)
Tesis Full text.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat gambaran pelaksanaan program swasembada daging sapi dan kerbau selama ini, mengidentifikasi dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi kegagalan swasembada daging sapi dan kerbau nasional dan melihat proyeksi swasembada daging sapi dan kerbau selama sepuluh tahun kedepan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dan model ekonometrika dengan sistem persamaan simultan. Data yang digunakan merupakan data time series tingkat nasional selama periode 2000 – 2015. Berdasarkan kriteria order condition, persamaan dalam model teridentifikasi secara berlebih (over identified). Estimasi parameter menggunakan metode Two Stage Least Square (2SLS). Hasil penelitian menunjukkan pelaksanaan program swasembada daging sapi dan kerbau tidak bisa dicapai dengan waktu yang singkat dan tidak bisa dipaksakan, serta tidak perlu dilanjutkan. Faktor-faktor yang mempengaruhi kegagalan swasembada daging sapi dan kerbau adalah impor sapi potong, permintaan daging sapi dan kerbau, dan harga riil daging sapi dalam negeri. Hasil proyeksi swasembada daging sapi dan kerbau nasional sepuluh tahun kedepan belum bisa tercapai. Laju pertumbuhan produksi daging sapi dan kerbau hanya 2,21 % sementara laju pertumbuhan konsumsi daging sapi dan kerbau 4,06 % dan peluang impor setiap tahunnya diatas 10% . Kata kunci : Swasembada, Produksi , Konsumsi
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. Ir. Dwi Yuzaria, SE, M.Si |
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Pascasarjana (Tesis) |
Depositing User: | s2 ilmu ekonomi pertanian |
Date Deposited: | 21 Jun 2017 11:12 |
Last Modified: | 21 Jun 2017 11:12 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/25600 |
Actions (login required)
View Item |